Tangga dan Penghisap Debu, Must-Have Items Buat Beberes Rumah

- 11 Juli 2020, 12:00 WIB
ILUSTRASI.
ILUSTRASI. /

Anda juga bisa menggunakannya untuk membersihkan debu di kain karpet. Tinggal switch kepala penghisap debu dengan turbo nozzle yang berfungsi mengangkat debu dari serat kain.

Alat ini juga cocok buat Anda yang anti ribet karena tidak perlu bolak-balik mengganti kantong debu (dust bag). Sudah tersedia fitur hepa filternya menempel di bagian alatnya.

5. Lint Remover

Dengan perangkat handy satu ini, yang relatif tidak berat untuk digenggam, Anda bisa membersihkan kasur atau sofa favorit hanya dengan waktu dan tenaga yang relatif efisien. Untuk lebih aman, pilih penghisap debu dengan 3 tahapan filtrasi karena efektif membunuh virus dan bakteri hingga 99.9%, dan membunuh tungau serta partikel kecil lainnya hingga 80% selama Anda gunakan 5 menit.

Baca Juga: Peneliti Temukan Filter Udara yang Bisa Bunuh Virus Corona Secara Instan

Menariknya lagi, alat penghisap debu jenis ini aman karena terdaftar pada British Allergy Foundation, sehingga aman bagi Anda yang memiliki reaksi alergi maupun penderita asma.

Okey, ini saatnya mulai peduli dengan merawat tempat tinggal kamu. Baik di apartemen, rumah satu lantai atau bertingkat, maupun indekos. Cek koleksi selengkapnya di Ruparupa.com yuk!***

Halaman:

Editor: Rahmad Maulana


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x