Cara Mengetahui Kepribadian Melalui Tulisan Tangan, Simak Penjelasannya

- 2 November 2021, 20:50 WIB
Ilustrasi mengetahui kepribadian melalui tulisan tangan, simak penjelasannya/ Pixabay/ Edar/
Ilustrasi mengetahui kepribadian melalui tulisan tangan, simak penjelasannya/ Pixabay/ Edar/ /

PR DEPOK – Yuk ketahui kepribadian Anda melalui tulisan tangan.

Simak penjelasannya berdasarkan informasi PikiranRakyat-Depok.com yang dikutip dari Psychologia.

Studi tentang tulisan tangan dikenal sebagai grafologi dan telah dipraktekkan selama ratusan tahun.

Baca Juga: Cek Dashboard untuk Mengetahui Status Kelolosan Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 22

Ahli grafologi forensik profesional telah mengerjakan banyak kasus pengadilan untuk menggunakan tulisan tangan untuk menghubungkan tersangka dengan kejahatan.

Secara hukum tulisan tangan sangat penting, dikarenakan untuk membuktikan apakah tanda tangan seseorang itu asli atau palsu.

Beberapa analis tulisan tangan juga mempelajari sampel tulisan untuk menentukan tipe kepribadian, dan beberapa bisnis menugaskan analisis ini sebelum mempekerjakan karyawan baru.

Baca Juga: Lawan Persela, Persib Targetkan Sapu Bersih Poin Penuh di Seri Kedua BRI Liga 1

Metode ini bahkan terkadang digunakan untuk membantu pasangan melihat apakah mereka cocok.

Halaman:

Editor: Imas Solihah

Sumber: Psychologia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x