7 Amalan Bagi Wanita Haid: Lakukan Ini untuk Pahala Tetap Mengalir

- 3 November 2021, 11:09 WIB
7 amalan yang bisa dilakukan wanita haid, segera lakukan ini untuk pahala tetap mengalir, mulai dari dzikir hingga doa harian ini.
7 amalan yang bisa dilakukan wanita haid, segera lakukan ini untuk pahala tetap mengalir, mulai dari dzikir hingga doa harian ini. /Pixabay/

PR DEPOK – Salah satu keniscayaan bagi seorang wanita adalah mengalami haid.

Ketika haid, seorang wanita tidak diperbolehkan untuk melakukan shalat. Akan tetapi, meski demikian, ada beberapa amalan yang masih bisa dilakukan seorang wanita.

Sehingga, jika wanita haid itu melakukan amalan itu, maka tetap mendapatkan pahala yang mengalir deras dan tidak ada batasan untuk beribadah.

Dikutip PikiranRakyat-Depok.com dari kanal YouTube Doa Pedia, berikut ini 7 amalan bagi wanita haid, namun tetap mendapatkan pahala.

Baca Juga: Sinopsis The Veteran, Berkisah tentang Keterlibatan Pemerintah dalam Serangan Teroris

Diketahui amalan pertama, adalah berzikir. Selama dalam keadaan haid, wanita diperbolehkan berdzikir dan tetap menyebutkan asma Allah Swt.

Dzikir merupakan amal ibadah yang dianjurkan siapapun dan kapanpun. Jenis-jenis dzikir pun ada banyak.

Wanita yang sedang haid bisa mengucapkan berbagai kalimat Thayyibah, seperti tasbih, takbir, tahlil, dan lainnya.

Dzikir juga bisa dilakukan untuk memohon pengampunan pada Allah Swt, dengan beristighfar dan bertobat.

Baca Juga: Sinopsis The Veteran, Berkisah tentang Keterlibatan Pemerintah dalam Serangan Teroris

Halaman:

Editor: Khairunnisa Fauzatul A

Sumber: Youtube Doa Pedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x