8 Tips Sederhana untuk Mengurangi Kerutan pada Wajah, Bisa Dilakukan di Rumah

- 11 Desember 2021, 11:06 WIB
Ilustrasi perawatan untuk mengurangi kerutan di wajah.
Ilustrasi perawatan untuk mengurangi kerutan di wajah. /Pexels/Andrea Piacquadio.

2. Rilekskan kulit

Kulit Anda perlu relaksasi, jadi hentikan aktivitas mengerutkan kening, menggosok mata, dan menyipitkan mata karena aktivitas ini ternyata dapat menyebabkan kerutan di wajah.

3. Lindungi mata

Sebagian dari kita menghabiskan waktu di depan laptop atau ponsel. Kegiatan seperti ini bisa menimbulkan kerutan pada wajah Anda.

Segera hentikan menghabiskan waktu di depan gawai sebelum kerutan pada wajah Anda bertambah.

Baca Juga: Guntur Romli Sebut Praktik Perkosa Santriwati Persis Praktik 'Milkul Yamin' oleh ISIS: Menganggap Wanita Budak

4. Gunakan pelembab

Cara lain untuk mengurangi kerutan pada wajah adalah gunakan pelembab karena dengan begitu Anda tentu menjaga kulit dari penuaan dini.

5. Gunakan krim mata

Krim mata juga dapat digunakan sebagai cara efektif melawan kerutan. Hal ini karena krim mata membantu melembabkan dengan bahan-bahan bergizi.

Halaman:

Editor: Yunita Amelia Rahma

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah