Viral di Media Sosial, Apakah Tes Usia Mental Akurat? Cari Tahu Jawabannya di Sini

- 13 Juli 2022, 20:28 WIB
Ilustrasi. Berikut ini dipaparkan penjelasan mengenai Tes Usia Mental dan seberapa akurat tes yang sedang viral tersebut.
Ilustrasi. Berikut ini dipaparkan penjelasan mengenai Tes Usia Mental dan seberapa akurat tes yang sedang viral tersebut. /PIXABAY/sasint.

PR DEPOK – Tes Usia Mental baru-baru ini tengah viral di media sosial, seperti Twitter dan Facebook.

Diketahui bahwa Tes Usia Mental ini berasal dari Jepang. Tes ini tidak dibuat untuk mendefinisikan usia mental seseorang sebagai ukuran kemampuan psikologis.

Sebagai contoh, apabila pada Tes Usia Mental kamu menunjukkan hasil 10 tahun, maka mental kamu mirip seperti anak usia 10 tahun, meskipun umur kamu sebenarnya bisa lebih dari itu.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Karier dan Keuangan Aries, Taurus, Gemini, 14 Juli 2022: Jangan Menyerah untuk Meraih Sukses

Banyak orang terkenal telah mengikuti tes ini. Menurut laporan Google Analytics, lebih dari 27.292.000 orang dan lebih dari 156 negara telah mengikuti tes ini.

Lantas, apakah Tes Usia Mental ini akurat?

Dikutip PikiranRakyat-Depok.com dari laman Arealme, pengembang Tes Usia Mental ini meyakini bahwa tes tersebut akurat.

Baca Juga: Prakiraan Hujan di Wilayah Jabodetabek, Periode 14-19 Juli 2022

Mereka beralasan telah meningkatkan algoritma dari waktu ke waktu, sejak Tes Usia Mental ini diluncurkan untuk pertama kalinya pada tahun 2013.

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x