Tes Psikologi: Seberapa Tinggi Tingkat Stres Anda? Pilih Satu Jam dan Cari Tahu Jawabannya

- 4 Oktober 2022, 09:40 WIB
Simak tes psikologi berikut ini untuk cek tingkat stres Anda hanya dengan memilih salah satu jam dan Anda akan tahu jawabannya.
Simak tes psikologi berikut ini untuk cek tingkat stres Anda hanya dengan memilih salah satu jam dan Anda akan tahu jawabannya. /Enchancha/

PR DEPOK - Dipercaya oleh tes psikologi ini bahwa semua orang pasti memiliki tingkat stres yang berbeda-beda.

Untuk mencari tahu seberapa tinggi tingkat stres, Anda harus mengikuti tes psikologi ini dari awal sampai akhir.

Perhatikan gambar tes psikologi di atas, manakah jam yang mewakili tingkat stres Anda?

Berdasarkan yang telah dikutip Pikiranrakyat-depok.com dari Encancha, simak ulasan tes psikologi yang mengungkap seberapa tinggi tingkat stres Anda.

Baca Juga: PKH Tahap 4 2022 bagi Siswa SMA Cair Oktober, Login di Link Resmi untuk Cek Nama Penerima

a. Jam 1

Anda adalah orang yang terorganisir dan tepat.

Tetapi Anda sering menderita kecemasan karena ingin segala sesuatunya terkendali.

Baca Juga: Cara Pulihkan Akun SIAPKerja yang Lupa Password untuk Cek Status Penerima BSU Tahap 4

Halaman:

Editor: Linda Agnesia

Sumber: Enchancha


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah