Hukum Memberi Ucapan Minal Aidzin wal Faidzin atau Taqabbalallahu Minna Wa Minkum di Hari Raya Idul Fitri 2023

- 18 April 2023, 15:20 WIB
Simak penjelasan tentang ucapan selamat Lebaran atau Idul Fitri 2023,  Minal Aidzin wal Faidzin.
Simak penjelasan tentang ucapan selamat Lebaran atau Idul Fitri 2023, Minal Aidzin wal Faidzin. /pixabay.com/ Mirza-Waqar-Ahmad

Artinya: Semoga Allah menerima (puasa dan amal) dari kami dan (puasa dan amal) dari kalian.

Sedangkan ucapan Minal Aidzin wal Faidzin merupakan ungkapan doa yang bisa dituliskan sebagai berikut.

Baca Juga: Tanggal Berapa Jadwal Libur Ekspedisi JNE, Kantor Pos, Shopee Express, dan JNT di Lebaran 2023? Cek Infonya

جَعَلَنَا اللَّهُ وَاِيَّاكُمْ مِنَ العَائدِيْنَ والفَائِزِينَ

Latin: Ja'alanallohu waiyyakum minal aidin wal faizin.

Artinya: "Semoga Allah menjadikan kita semua tergolong orang-orang yang kembali (fitrah) dan berhasil (dalam ibadah)."

Demikian penjelasan hukum mengucapkan Minal Aidzin wal Faidzin dan taqabbalallahu minna wa minkum.***

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah