7 Pekerjaan Terbaik yang Cocok untuk Tipe Kepribadian INFJ

- 18 Oktober 2023, 06:59 WIB
Ilustrasi - 7 Pekerjaan Terbaik yang Cocok untuk Kepribadian INFJ
Ilustrasi - 7 Pekerjaan Terbaik yang Cocok untuk Kepribadian INFJ /Pixabay/

PR DEPOK - INFJ merupakan tipe kepribadian pada Myers-Briggs Type Indicator (MBTI) yang paling langka dan jumlahnya hanya 1-3 persen dari populasi dunia.

Seorang INFJ merupakan individu yang sangat kreatif, berkemauan keras, berempati, dan sensitif, serta bersemangat membuat dunia menjadi tempat lebih baik.

Tak hanya itu, biasanya seorang INFJ juga dikenal tegas, mandiri, dan terlibat secara sosial. Mereka memiliki temperamen yang santai dan stres tidak selalu mengganggu aktivitas sehari-hari mereka.

Baca Juga: Harga Murah Meriah, Simak Daftar Kedai Mie Ayam di Klaten yang Rasanya Tidak Ada Duanya

Meskipun tipe kepribadian ini terlihat pendiam, mereka sering kali merupakan pekerja yang berdedikasi dan berprinsip serta rajin dalam bekerja.

Mereka cenderung percaya diri pada saat terjadi kekacauan, dan mempertahankan sikap yang lebih positif. INFJ cenderung memimpin dengan kepekaan dan pandai membantu timnya merasa dihargai di tempat kerja.

Terkait perkerjaan atau karier, banyak INFJ mungkin tertarik pada pekerjaan di bidang tertentu, seperti bisnis hingga psikologi.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cancer Besok, 18 Oktober 2023: Kamu Akan Jadi Pusat Perhatian Orang-orang

Untuk lebih jelas, berikut ini PikiranRakyat-Depok.com telah merangkum informasi 7 pekerjaan terbaik yang cocok untuk tipe kepribadian INFJ.

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: Insight Global


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x