Info Cek Penerima Bansos PKH Tahap 2 Mei 2023 lewat cekbansos.kemensos.go.id

16 Mei 2023, 09:10 WIB
Ilustrasi - Kabarnya Kementerian Sosial akan menyalurkan bansos PKH tahap 2 Mei 2023 kepada masyarakat yang membutuhkan. /Kemensos//Dok. Kemensos/

PR DEPOK – Simak informasi terkait penerima bantuan sosial PKH tahap 2 Mei 2023 lewat situs resmi cekbansos.kemensos.go.id.

 

Kabarnya Kementerian Sosial akan menyalurkan bansos PKH tahap 2 Mei 2023 kepada masyarakat yang membutuhkan.

Sebelum mencairkan bansos PKH tahap 2 Mei 2023, masyarakat sebaiknya melakukan pengecekan melalui situs tersebut.

Informasi selengkapnya terkait cek  penerima bansos PKH tahap 2 Mei 2023 lewat cekbansos.kemensos.go.id, jijelaskan di sini.

Baca Juga: Murah! 7 Bakso di Bondowoso yang Rasanya Paling Enak dan Gurih, Ini Alamat Lengkapnya

Dana PKH atau Program Keluarga Harapan akan disalurkan kepada keluarga miskin yang terdaftar sebagai Keluarga Penerima Manfaat (KPM).

PKH tahap 2 tahun ini, berdasarkan pola tahun lalu dicairkan mulai April dan berakhir pada 30 Juni 2023.

 

Oleh karena itu, sebelum selesainya penyaluran PKH untuk tahap 2 ini, masyarakat harus secara berkala mengecek nama penerimanya.

Ini untuk memastikan namanya terdaftar untuk menerima bantuan sosial dari Kemensos yang mencapai hingga Rp750.000.

Baca Juga: Profil dan Biodata Bahar bin Smith yang Ditembak OTK di Bogor

Sementara penerima PKH tahap 2 Mei 2023 adalah masyarakat dengan kategori:

1. Ibu hamil menerima bantuan sosial dari Kemensos sebesar Rp750.000.

 

2. Balita atau anak usia dini 0 - 6 tahun menerima bantuan sosial dari Kemensos sebesar Rp750.000.

3. Siswa SD menerima bantuan sosial dari Kemensos sebesar Rp225.000.

Baca Juga: 6 Tempat Makan Bakso yang Enak di Sukabumi, Alamat, Menu dan Jam Buka Ada di Sini

4. Siswa SMP menerima bantuan sosial dari Kemensos sebesar Rp375.000.

5. Siswa SMA menerima bantuan sosial dari Kemensos sebesar Rp500.000.

 

6. Lansia menerima bantuan sosial dari Kemensos sebesar Rp600.000.

7. Penyandang disabilitas menerima bantuan sosial dari Kemensos sebesar Rp600.000.

Baca Juga: Lirik Lagu Queencard - (G)I-DLE dengan Terjemahan Bahasa Indonesia

Bagi masyarakat yang termasuk katedgri di atas dan telah terdaftar di DTKS, agar melakukan cek nama penerima PKH tahap 2 Mei 2023.

Caranya sebagai berikut:

 

1. Buka situs resmi Kementerian Sosial di cekbansos.kemensos.go.id atau KLIK DI SINI.

2. Pilih alamat lengkap dari provinsi hingga desa sesuai KTP.

Baca Juga: Jadwal dan Link Nonton Final Sepak Bola SEA Games 2023 Indonesia vs Thailand, Kapan Mainnya?

3. Masukkan nama PM (Penerima Manfaat) sesuai KTP.

4. Jangan lupa memasukkan huruf dari kode captcha yang ditampilkan di layar.

 

5. Kemudian klik 'CARI DATA'.

Untuk tanggal pastinya, pantau saja sosial media resmi milik Kemensos karena biasanya semua penyaluran bansos di-upload di sana.

Baca Juga: Cara Cek Penerima Bansos PKH Tahap 2 Mei 2023 Online Pakai HP di Link cekbansos.kemensos.go.id

Setelah mendapat tanggal penyaluran, maka cairkan dana bansos tersebut di ATM Bank Himbara atau Kantor Pos.

Itulah info terkait cek  penerima tansos PKH Tahap 2 Mei 2023 lewat cekbansos.kemensos.go.id, semoga bermanfaat.***

Editor: Cecev Handoyo

Sumber: Kemensos ANTARA

Tags

Terkini

Terpopuler