Cara Dapat Rp300 Ribu dari BLT Minyak Goreng yang Cair April 2022, Daftar Bansos BPNT Kartu Sembako Lewat HP

- 3 April 2022, 02:25 WIB
Ilustrasi. Berikut ini dipaparkan cara daftar BLT minyak goreng untuk mendapatkan Rp300 ribu yang akan cair April 2022.
Ilustrasi. Berikut ini dipaparkan cara daftar BLT minyak goreng untuk mendapatkan Rp300 ribu yang akan cair April 2022. / Antara/Rahmad.

PR DEPOK – Harga minyak goreng di Indonesia sedang tinggi setelah sebelumnya alami kelangkaan di beberapa daerah.

Dalam hal menyiasati mahalnya minyak goreng, pemerintah memberikan BLT minyak goreng yang cair April 2022.

Namun, masyarakat yang mendapat BLT minyak goreng, yakni masyarakat yang sudah masuk dalam bansos BPNT Kartu Sembako dan bansos PKH.

Baca Juga: Israel Tembak Mati Tiga Warga Palestina, Saksi Mata: Mereka Tidak Mengizinkan Tenaga Medis Mendekat

BLT minyak goreng disampaikan oleh Presiden Jokowi disertai informasi yang akan mendapatkannya adalah peserta bansos BPNT Kartu Sembako, bansos PKH, dan PKL yang menjual gorengan.

Terkait besaran BLT minyak goreng yang akan cair adalah Rp100 ribu setiap bulan dan akan cair tiga bulan sekaligus, yakni Rp300 ribu pada April 2022.

“Pemerintah akan memberikan bantuan tersebut untuk tiga bulan sekaligus yaitu April, Mei, dan Juni yang akan dibayarkan di muka pada bulan April 2022 sebesar Rp300 ribu,” ujar Jokowi, dikutip Pikiranrakyat-Depok.com dari YouTube Sekretariat Kabinet RI.

Baca Juga: BUMN Buka Loker Besar-besaran, 2.700 Lowongan Tersedia di 40 Lebih Perusahaan

Berikut cara dapat BLT minyak goreng Rp300 ribu yang cair April 2022 dengan daftar bansos BPNT Kartu Sembako.

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: Youtube Sekretariat Kabinet RI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah