BPNT November 2022 Cair Tunai atau Tidak? Simak Cara Cek Nama Penerima di Link Cek Bansos

- 7 November 2022, 22:06 WIB
Ilustrasi. Berikut ini dipaparkan penjelasan mengenai cara cek nama penerima BPNT November 2022 di link Cek Bansos.
Ilustrasi. Berikut ini dipaparkan penjelasan mengenai cara cek nama penerima BPNT November 2022 di link Cek Bansos. /Dok. Kemensos./

PR DEPOK - BPNT November 2022 cair tunai atau tidak? Simak cara cek nama penerima di link Cek Bansos.

Pencairan BPNT November 2022 hingga saat ini masih terus diberikan kepada penerima yang memenuhi syarat, yaitu sudah terdaftar di DTKS.

Adapun untuk bisa mencairkan BPNT Sembako yang cair November 2022, penerima bisa melakukan cek nama penerima di link Cek Bansos (cekbansos.kemensos.go.id) untuk memastikan data KPM sudah terdaftar di DTKS.

Baca Juga: Atta Halilintar hingga Kevin Aprilio Terseret Kasus Robot Trading Net89, Polisi Sebut Salah Satunya Korban

Jika syarat yang diminta untuk mencairkan dana BPNT 2022 sudah dipenuhi, maka penerima sudah dapat menerima bantuan dalam bentuk tunai, untuk dibelikan bahan sembako.

Sebagaimana dikutip oleh Pikiranrakyat-Depok.com dari website Cek Bansos Kemensos resmi, berikut penjelasan lengkap cara cek nama penerima BPNT November 2022, serta syarat untuk mencairkan dana bansos sembako Rp200.000 di Kantor Pos terdekat.

1. Buka link cekbansos.kemensos.go.id untuk cek nama penerima BPNT November 2022 dari Kemensos.

Baca Juga: Siapkan KTP lalu Login cekbantuanstb.kominfo.go.id, Ada STB Gratis bagi Masyarakat Kategori Ini

2. Isi formulir di halaman link Cek Bansos dengan data pribadi penerima, mulai dari alamat lengkap hingga nama penerima BPNT Sembako 2022, yang sesuai dengan keterangan KTP.

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: cekbansos.kemensos.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah