KUR BRI 2023: Jadwal Buka, Syarat Calon Debitur dan Pinjaman

- 2 Maret 2023, 09:48 WIB
Cek informasi resmi terbaru Bank BRI kapan dibuka serta simak tabel KUR BRI 2023 pinjaman Rp50 juta tanpa jaminan.
Cek informasi resmi terbaru Bank BRI kapan dibuka serta simak tabel KUR BRI 2023 pinjaman Rp50 juta tanpa jaminan. /Yumi Karasuma/Portal Purwokerto

PR DEPOK - Artikel ini mnyediakan informasi seputar KUR BRI 2023 mulai dari jadwal buka hingga syarat pinjaman KUR BRI 2023. Pinjaman dapat diajukan memalui link berikut kur.bri.co.id yang saat ini belum dibuka.

Mudahnya persyaratan pinjaman KUR BRI, menyebabkan masyarakat terus bertanya-tanya perihal kapan dibukanya KUR BRI 2023.

Di samping persyaratan yang mudah, bunga yang terdapat pada pinjaman KUR BRI 2023 cukup rendah, apabila dibandingkan dengan pinjaman lain.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Apa Gambar yang Terlihat Pertama? Cek Karakter Penuntun Jalan Hidup Anda

Bunga dari pinjaman KUR BRI hanya 6 persen per tahunnya, dan maksimal pinjaman yang cukup besar yakni Rp500 juta.

KUR BRI 2023 memiliki masa maksimal pinjaman, yakni 5 tahun yang menyesuaikan jenis KUR BRI yang dipinjam. Kemudian, KUR BRI memiliki 3 jenis pinjaman, diantaranya Mikro, Kecil, dan TKI.

Lalu kapan KUR BRI 2023 dibuka? Mengenai perihal waktu pembukaan, hingga saat ini Bank BRI belum memberikan informasi resmi. Namun, pemerintah sudah memberikan instruksi pada Bank BRI untuk alokasi dana KUR 2023 dengan total senilai Rp270 triliun.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x