Pelaku UMKM Depok Wajib Tahu! Intip Syarat dan Cara Ajukan Pinjaman Rp500 Juta Lewat KUR BRI 2023

- 7 Maret 2023, 17:29 WIB
Info tabel angsuran KUR BRI 2023 dibuka 6 Maret 2023 bunga 6 persen syarat pinjaman BRI, cara pengajuan KUR BRI online dan berapa lama proses pencairan.
Info tabel angsuran KUR BRI 2023 dibuka 6 Maret 2023 bunga 6 persen syarat pinjaman BRI, cara pengajuan KUR BRI online dan berapa lama proses pencairan. /Portal Purwokerto/Yumi Karasuma

5. Bagi calon debitur jenis KUR TKI ditambahkan persyaratan administrasi lainnya seperti perjanjian kerja dengan pengguna jasa, perjanjian penempatan, Paspor, dan Visa.

Kemudian ikuti langkah di bawah ini untuk pelaku UMKM dan TKI yang akan ajukan pinjaman KUR BRI 2023 yang kabarnya dibuka hari ini Senin, 6 Maret 2023.

Baca Juga: Sinopsis Hell Fest, Aksi Pembunuhan Berantai di Taman Hiburan Bertema Horor

- Kunjungi situs kur.bri.co.id

- Lalu klik “Ajukan Pinjaman KUR

- Login dengan email dan password yang sudah didaftarkan sebelumnya

- Kemudian klik 'Saya adalah nasabah BRI' dan pilih 'Setuju dan Ajukan Pinjaman'

Baca Juga: Ramalan Zodiak Aries, Taurus, dan Gemini Besok 8 Maret 2023: Motivasimu Bawa Kemakmuran, Ada Bonus

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah