BPNT April 2023 Cair Lewat Apa? Cek Penerimanya sebelum Mencairkan Dana Tunai di Sini

- 12 April 2023, 15:09 WIB
Ilustrasi - BPNT April 2023 akan dicairkan pemerintah kepada masyarakat yang tergolong miskin.
Ilustrasi - BPNT April 2023 akan dicairkan pemerintah kepada masyarakat yang tergolong miskin. /Instagram @bank_indonesia/

Baca Juga: PKH Tahap 2 2023: Cek Penerimanya di Sini, Ada Dana Tunai hingga Rp3 Juta Cair untuk Nama Berikut

5. Masukan juga huruf kode verifikasi captcha di kolom dashboard.

6. Selanjutnya klik menu 'Cari Data'.

 

Tunggulah beberapa saat dan sistem akan mulai membandingkan antara data KPM dengan yang terdaftar di DTKS Kemensos.

Untuk pencairannya dilakukan lewat ATM Bank Himbara (BNI, BTN, BRI, dan Bank Mandiri).

Baca Juga: BPNT April 2023 Cair Segini, Cek Penerimanya di Link cekbansos.kemensos.go.id, Siapkan KTP!

Anda tinggal membawa KKS (Kartu Keluarga Sejahtera) atau kartu ATM untuk mencairkan dana tunai dari pemerintah.

Akan tetapi jika dana tersebut belu juga diambil, maka Anda harus mencairkannya lewat Kantor Pos.

Halaman:

Editor: Cecev Handoyo

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x