Cek Jadwal Pencairan PKH Tahap 2 2023, KPM Bakal Terima Dana Tunai Segini

- 15 April 2023, 17:25 WIB
Ilustrasi - PKH tahap 2 2023 akan disalurkan mulai dari awal April 2023 hingga akhir Juni 2023.
Ilustrasi - PKH tahap 2 2023 akan disalurkan mulai dari awal April 2023 hingga akhir Juni 2023. /ANTARA FOTO/

PR DEPOK – Simak jadwal pencairan PKH tahap 2 2023 beserta besaran dana tunai yang diterima oleh Keluarga Penerima Manfaat (KPM).

 

Pemerintah melalui Kementerian Sosial (Kemensos) akan menyalurkan bantuan sosial PKH tahap 2 2023 dengan jumlah dana tunai yang bervariasi.

Lantas, kapan jadwal pencairan PKH tahap 2 2023 ini direalisasikan ke Keluarga Penerima Manfaat?

Simak penjelasan lengkap mengenai jadwal pencairan PKH tahap 2 2023 di artikel ini.

Baca Juga: Daging Ayam dan Telur dari Bansos Pangan 2023 Resmi Disalurkan untuk Keluarga Ini

Untuk jadwal penyaluran bansos PKH ini, diketahui dalam setahun dilakukan sebanyak empat tahap.

Tahap 1 dilaksanakan pada Januari-Maret, tahap 2 April-Juni, tahap 3 Juli-September, dan tahap 4 Oktober-Desember.

Halaman:

Editor: Cecev Handoyo

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x