PKH Tahap 2 Nominal Rp750.000 Cair untuk Nama Ini, Segera Cek Penerimanya di Link cekbansos.kemensos.go.id

- 17 April 2023, 16:50 WIB
Berikut ini merupakan informasi soal cara cek nama penerima bansos PKH 2023 di situs cekbansos.kemensos.go.id.
Berikut ini merupakan informasi soal cara cek nama penerima bansos PKH 2023 di situs cekbansos.kemensos.go.id. /ANTARA FOTO/Adiwinata Solihin

PR DEPOK - Program Keluarga Harapan atau PKH tahap 2 nominal Rp750.000 akan cair untuk nama ini, segera cek penerimanya di link cekbansos.kemensos.go.id.

PKH tahap 2 segera kembali dicairkan Pemerintah melalui Kemensos pada bulan April 2023.

Seperti diketahui, PKH tahap 2 hanya akan cair untuk masyarakat yang namanya tercantum menjadi Keluarga Penerima Manfaat atau KPM.

Baca Juga: Sudah Cairkan Bansos April 2023? 3,2 Juta KPM Ini Dapat Bansosnya Sebelum Lebaran, Cek Nama Anda

Adapun daftar penerima manfaat PKH tahap 2 sendiri telah ditentukan oleh Kemensos berdasarkan data masyarakat yang terdaftar di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS).

Berkaca dari PKH tahap 1, bantuan sosial dengan nominal Rp750.000 akan disalurkan Pemerintah kepada KPM dari kategori balita dan ibu hamil.

Sedangkan untuk rincian nominal kategori lainnya akan dipaparkan sebagai berikut:

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x