PKH Tahap 2 2023 Cair untuk Nama Ini, Cek Penerimanya di Link Resmi Kemensos

- 20 April 2023, 10:30 WIB
Ilustrasi - Pemerintah akan mencairkan bantuan PKH tahap 2 2023 untuk penerima yang sudah terdaftar di DTKS Kemensos.
Ilustrasi - Pemerintah akan mencairkan bantuan PKH tahap 2 2023 untuk penerima yang sudah terdaftar di DTKS Kemensos. /Dian Hadiyatna/ANTARA

PR DEPOK - Pemerintah akan mencairkan bantuan PKH tahap 2 2023 untuk penerima yang sudah terdaftar di DTKS Kemensos.

 

Penyaluran bantuan PKH tahap 2 2023 bertujuan untuk membantu masyarakat miskin dan rentan secara ekonomi.

Penerima PKH tahap 2 2023 yang terdaftar di DTKS dapat mengecek informasi penerimanya melalui link resmi Kemensos.

Dengan memastikan bahwa nama Anda terdaftar sebagai penerima PKH tahap 2 2023, maka Anda dapat memperoleh manfaat bansos berupa dana tunai.

Baca Juga: 10 Twibbon Hari Raya Idul Fitri 2023 Keren untuk Diunggah di Instagram, Facebook, Twitter, WhatsApp

Program Keluarga Harapan atau PKH hanya akan dicairkan kepada masyarakat yang tercantum sebagai Keluarga Penerima Manfaat (KPM).

Penyaluran PKH tahap 1 sudah disalurkan sejak Maret 2023 lalu, dan pada April 2023 ini, PKH telah memasuki tahap 2.

Halaman:

Editor: Cecev Handoyo

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x