Cara Daftar DTKS Online Pakai HP untuk Mendapatkan Bansos PKH dan BPNT 2023

- 4 Mei 2023, 10:40 WIB
Berikut ini merupakan informasi soal cara daftar DTKS secara online menggunakan HP, agar bisa dapat bansos PKH dan BPNT.
Berikut ini merupakan informasi soal cara daftar DTKS secara online menggunakan HP, agar bisa dapat bansos PKH dan BPNT. /Tangkap Layar DTKS Kemensos/

PR DEPOK - Simak cara daftar DTKS online pakai HP untuk mendapatkan bansos PKH dan BPNT tahun 2023.

DTKS Kemensos merupakan singkatan dari Data Terpadu Kesejahteraan Sosial.

Dalam DTKS, Kemensos akan memuat data penduduk yang memiliki status kesejahteraan sosial rendah, termasuk dengan penduduk penerima bansos PKH hingga BPNT.

Saat ini, pendaftaran DTKS Kemensos semakin mudah dilakukan masyarakat terutama dengan cara online.

Baca Juga: Cara Buat SKCK Online Terbaru untuk Ikut Rekrutmen BUMN Mei 2023, Ini Syarat Dokumen yang Diperlukan

Masyarakat yang telah terdaftar di DTKS Kemensos, nantinya akan mendapatkan dana bantuan setiap kali bansos PKH dan BPNT dicairkan pemerintah.

Adapun besaran dana bansos PKH dan BPNT yang didapatkan masyarakat yang terdaftar di DTKS sebesar Rp200.000 hingga Rp750.000.

Untuk itu, bagi masyarakat yang belum daftar DTKS Kemensos bisa segera mendaftar dengan cara berikut.

Berikut PikiranRakyat-Depok.com akan menjelaskan cara daftar DTKS online pakai HP untuk mendapatkan bansos PKH dan BPNT tahun 2023.

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x