Kapan Bansos PKH Juni 2023 Cair? Simak Jadwal Penyalurannya di Sini

- 29 Mei 2023, 16:30 WIB
Jadwal penyaluran bansos PKH untuk bulan Juni 2023.
Jadwal penyaluran bansos PKH untuk bulan Juni 2023. /Unsplash/Mufid Majnun

PKH sendiri disalurkan sebanyak tiga bulan sekali selama satu tahun, serta penyaluran ini dilakukan secara bertahap.

Tahap 1 pada Januari, Februari, dan Maret.

Baca Juga: Manchester United Bidik Mason Mount, Gaet Striker Top di Jendela Transfer Musim Panas

Tahap 2 pada April, Mei, dan Juni.

Tahap 3 Juli, Agustus, September.

Tahap 4 Oktober, November, dan Desember.

Adapun jumlah nominal bansos PKH 2023 yang akan diterima penerima manfaat sesuai kategori adalah sebagai berikut:

Baca Juga: AP II Usulkan Bus TransJakarta Bisa Memasuki Bandara Soetta, Apakah untuk Umum?

1. Ibu hamil Rp750.000 per tahap/Rp3 juta per tahun.

2. Anak usia dini Rp750.000 per tahap/Rp3 juta per tahun.

Halaman:

Editor: Tesya Imanisa

Sumber: cekbansos.kemensos.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x