Bansos BPNT Rp2,4 Juta Juni 2023 Kapan Cair? Ini Jadwal Pencairan dan Cara Lihat Penerima di cekbansos.kemenso

- 12 Juni 2023, 21:14 WIB
Jadwal pencairan bansos BPNT dan cara melihat nama penerima di link cekbansos.kemensos.go.id.
Jadwal pencairan bansos BPNT dan cara melihat nama penerima di link cekbansos.kemensos.go.id. /Pexels/Anna Shvets

2. Isi data diri penerima BPNT Juni 2023 sesuai Kartu Tanda Penduduk (KTP)

3. Pilih wilayah domisili penerima BPNT Juni 2023 dari tingkatan provinsi hingga desa/kelurahan

Baca Juga: Inilah Penyebab Elektabilitas Anies Baswedan Terus Menurun

4. Isi nama lengkap penerima BPNT Juni 2023

5. Ketik kode captcha yang terdiri atas angka dan huruf sesuai gambar yang muncul di layar

6. Klik cari data untuk melihat apakah terdaftar sebagai penerima BPNT Juni 2023 atau tidak.

Penyaluran bansos BPNT 2023 oleh Kemensos diperuntukkan untuk para KPM di Juni.

Baca Juga: 6 Pilihan Nasi Goreng di Brebes yang Rasanya Mantap, Ini Lokasinya

Bansos BPNT merupakan bantuan sosial pemerintah yang disalurkan dari Kemensos untuk masyarakat miskin dan rentan ekonomi.

Total bansos BPNT dalam setahun sebesar Rp2,4 juta, namun setiap bulan cair Rp200.000.

Halaman:

Editor: Tesya Imanisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah