Cara Cek Penerima PKH Agustus 2023 di cekbansos.kemensos.go.id Pakai HP dan KTP

- 8 Agustus 2023, 09:13 WIB
Simak info PKH Agustus 2023 dan cara cek penerima bansosnya dengan HP dan KTP.
Simak info PKH Agustus 2023 dan cara cek penerima bansosnya dengan HP dan KTP. /Instagram @pkhleupung/

PR DEPOK - Simak cara cek penerima PKH Agustus 2023 pakai HP dan KTP di link cekbansos.kemensos.go.id.

Penyaluran program bantuan sosial PKH kembali disalurkan pemerintah kepada penerima manfaat (KPM) di bulan Agustus 2023.

KPM PKH Agustus 2023 yang sudah terdaftar di DTKS Kemensos dapat segera mengecek daftar penerimanya di link cekbansos.kemensos.go.id.

Baca Juga: 7 Tempat Bakso Paling Mantap Pol di Bojonegoro, Berikut Alamat dan Jam Bukanya

Untuk informasi, pengecekan nama penerima PKH Agustus 2023 kini lebih mudah dilakukan KPM tanpa mendatangi kantor kelurahan setempat.

Adapun akses cek penerima PKH Agustus 2023 ini dapat dilakukan secara individual menggunakan HP (Handphone) serta KTP KPM.

Setelah dua alat pengecek nama penerima PKH Agustus 2023 tersedia, KPM dapat langsung mengklik link cekbansos.kemensos.go.id di HP-Nya.

Baca Juga: Live Streaming Persis Solo vs Persib Bandung, Duel Seru Tim Bayang-bayang Zona Merah

Berikut penjelasan lengkap cara cek penerima PKH Agustus 2023 pakai HP dan KTP di link cekbansos.kemensos.go.id yang disiapkan PikiranRakyat-Depok.com.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah