Bansos BPNT Tahap 5 Kapan Cair 2023? Cek Jadwal, Syarat, dan Nama Penerima BLT Rp400 Ribu di Link Berikut

- 18 September 2023, 12:54 WIB
Cek jadwal cair, syarat, dan nama penerima bansos BPNT dalam bentuk BLT Rp400.000.
Cek jadwal cair, syarat, dan nama penerima bansos BPNT dalam bentuk BLT Rp400.000. /Pixabay/WonderfulBali

PR DEPOK - Bantuan sosial BPNT tahap 5 kapan cair 2023? Masyarakat bisa cek jadwal, syarat, hingga nama penerima Bantuan Langsung Tunai atau BLT Rp400 ribu di link berikut.

 

Selain PKH dan bansos beras, BPNT merupakan salah satu jenis bantuan bagi masyarakat yang dijadwalkan cair bulan September 2023. Namun, banyak dari masyarakat belum mengetahui tanggal pencairannya.

Sesuai skema jadwal pencairan, bansos BPNT kini telah memasuki tahap 5 yang akan disalurkan selama dua bulan yakni September dan Oktober 2023.

Oleh karena itu, mulai dari sekarang masyarakat terdaftar bansos dapat cek secara berkala pencairan BPNT tahap 5 2023 di link cekbansos.kemensos.go.id untuk mengetahui nama penerimanya.

Baca Juga: 5 Pilihan Warung Bakmi dan Nasi Goreng Paling Enak di Malang, Harga Mulai Rp12.000

Sebelum itu, BPNT merupakan singkatan dari Bantuan Pangan Non Tunai, program bansos yang diperuntukkan bagi masyarakat miskin dan rentan miskin guna memenuhi kebutuhan pokok sehari-hari.

Namun, sejak tahun 2023 BPNT tidak lagi cair dalam bentuk sembako melainkan uang tunai yang dapat diambil lewat ATM atau kantor Pos.

Halaman:

Editor: Tesya Imanisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah