Cek Bansos PKH Cair Oktober 2023 di HP, Dapatkan Bantuan hingga Rp750 Ribu Bisa Ambil di Bank dan Kantor Pos

- 4 Oktober 2023, 17:39 WIB
Berikut ini merupakan penjelasan tentang cara cek bansos PKH yang cair Oktober 2023 agar bisa mendapatkan bantuan.
Berikut ini merupakan penjelasan tentang cara cek bansos PKH yang cair Oktober 2023 agar bisa mendapatkan bantuan. /ANTARA/Adeng Bustomi/

PR DEPOK - Pemberian bansos PKH tahap 4 yang cair di bulan Oktober 2023 dapat dicek melalui HP. Para penerima bansos PKH mendapatkan bantuan hingga Rp750 ribu yang dapat dicairkan melalui bank atau kantor pos.

Pemberian bansos PKH di tahun 2023 ini dicairkan melalui empat tahapan. Dimana tahap pertama pencairan PKH sudah dilakukan sejak Januari, sementara bansos PKH tahap 4 cair Oktober-Desember 2023.

Para penerima bantuan dapat mengecek apakah namanya terdaftar sebagai penerima bansos PKH secara mudah melalui HP, hanya dengan memasukkan nama asli dan wilayah sesuai dengan KTP.

Besaran bansos PKH yang diberikan bervariasi mulai dari Rp225 ribu per tahap untuk siswa SD, hingga Rp750 ribu per tahap untuk balita dan ibu hamil.

Baca Juga: 11 Pilihan Sate Kambing Muda Terenak dan Paling Laris di Klaten Jawa Tengah, Cek Alamat dan Ratingnya

Dalam pemberian bansos PKH ini, ada tujuh golongan berbeda yang telah ditetapkan oleh Kemensos sebagai kelompok yang berhak menerima bansos PKH berupa uang tunai..

7 Golongan Penerima Bansos PKH dan Besarannya

Berikut ini rincian besaran dana bansos PKH yang diterima oleh masing-masing golongan sesuai dengan ketentuan Kemensos,

1. Balita (usia 0-6 tahun), Rp750 ribu per tahap atau Rp3 juta per tahun

Baca Juga: 6 Warung Makan Mie Ayam Legendaris di Solo yang Murah Meriah, Cek Alamatnya di Sini

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah