KLJ Tahap 2 Siap Cair Kapan? Pemegang Kartu Lansia Harap Bersiap tuk Dapat Bantuan Rp600.000

- 20 Mei 2024, 12:40 WIB
Bantuan tunai yang disalurkan kepada Lansia (KLJ tahap 2) dikabarkan belum disalurkan sampai hari ini.*
Bantuan tunai yang disalurkan kepada Lansia (KLJ tahap 2) dikabarkan belum disalurkan sampai hari ini.* /Twitter.com/@KemensosRI/Twitter.com/@kemensosRI

PR DEPOK – Bantuan tunai yang disalurkan kepada Lansia (KLJ tahap 2) dikabarkan belum disalurkan sampai hari ini. Padahal, waktu sudah menunjukkan tanggal 20 Mei 2024 menjelang akhir bulan.

Bantuan KLJ tahap 2 salah satu bantuan yang rutin disalurkan kepada Lansia yang tinggal di DKI Jakarta. Bantuan disalurkan rutin dengan nominal Rp300.000 per bulan khusus untuk Lansia yang sakit, tidak punya gaji serta berusia 60 tahun keatas.

Namun, karena KLJ tahap 2 sering di rapel sehingga per bulannya bantuan yang diterima senilai Rp600.000.

Penyaluran KLJ tahap 2 dilakukan via Bank DKI, secara rutin dan setiap bulan oleh pemerintah DKi Jakarta.

Baca Juga: Simak Referensi Bakso Terbaik di Banjarnegara Berikut yang Rasanya Bisa Bikin Ketagihan

Lantas, KLJ tahap 2 siap cair kapan?

Jika sampai akhir bulan Mei 2024 KLJ tahap 2 tidak kunjung cair maka, kemungkinan bantuan akan cair di awal bulan berikutnya.

Meskipun jadwal tersebut masih belum pasti dan akurat, tidak ada salahnya jika pemegang kartu Lansia bersiap-siap untuk mendapatkan bantuan Rp600.000.

Sebelum itu, Lansia juga dianjurkan untuk cek cek penerima lebih dulu di siladu.jakarta go.id secara online.

Baca Juga: Apakah Bansos BPNT Mei 2024 Sudah Cair? Berikut Info Terkini, Cara Cek Penerima, dan Cek Saldo KKS

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah