Cerita Ashanty Memilih Negeri Turki sebagai Tempat Pengobatannya

- 18 Juni 2021, 14:55 WIB
Ashanty ungkap cara mengobati batu ginjal dengan minum air 3 liter setiap hari dan tak boleh menahan pipis.
Ashanty ungkap cara mengobati batu ginjal dengan minum air 3 liter setiap hari dan tak boleh menahan pipis. /Instagram/@ashanty_ash

Baca Juga: Nakes Terpaksa Pilih-pilih Pasien Covid-19 tuk Ditangani Lebih Dulu, Gde: Yang Tak Dipilih Bisa Mati Duluan

Dokter pun menyarankan Ashanty untuk melakukan terapi seperti tidak menahan buang air kecil (bak) dan meminum air minimal tiga gelas sehari.

“Tapi menurut dokter sana terapinya, aku tidak boleh menahan pipis dan hanya minum air tiga liter sehari insyaallah enam bulan tuh bisa keluar dengan sendirinya biasanya kata dia begitu,” tambah Ashanty.

Pelantun lagu ‘Luar Biasa’ dan ‘Cinta Tanpa Syarat’ itu juga tidak akan mengetahui penyakit ini jika tidak melakukan pemeriksaan.

Baca Juga: Jadwal Piala Eropa 2020 Malam Ini Jumat, 18 Juni 2021: Ada Swedia vs Slovakia dan Inggris vs Skotlandia

“Aku gak tahu karena aku gak ngalamin sakit gak ngalamin apa-apa yang urusannya itu gitu. Jadi kalau gak check-up mungkin gak ketahuan ya,” ungkap Ashanty.

Dokter pun mengatakan tidak ada masalah dan Ashanty hanya perlu minum lebih banyak.

“Orang kata dokter gak ada masalah minum aja air putih yang banyak cuman beser. Aku dulu suka marah kan mas Anang beser banget tuh, dikit-dikit ke toilet. Aku suka aduh ke toilet mulu, sekarang aku yang ke toilet mulu,” ujar Ashanty***

Halaman:

Editor: Muhamad Gilang Priyatna

Sumber: YouTube Intens Investigasi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah