Sinopsis Film The Sentinel: Upaya Penyelamatan Presiden dari Kejaran Penjahat Berbahaya.

- 3 Januari 2022, 16:45 WIB
Film The Sentinel dijadwalkan tayang di Bioskop Trans TV malam ini, Senin, 3 Januari 2022 pukul 23.30 WIB.
Film The Sentinel dijadwalkan tayang di Bioskop Trans TV malam ini, Senin, 3 Januari 2022 pukul 23.30 WIB. /Dok. IMDb./

PR DEPOK – Sinopsis film The Sentinel yang akan tayang di Bioskop Trans TV malam ini Senin, 3 Januari 2022 pukul 23.30 WIB.

Dilansir Pikiranrakyat-Depok.com dari IMDb, film The Sentinel berhasil mendapatkan rating 6,1/10 bintang.

Dirilis tahun 2006, film The Sentinel merupakan film hasil karya sutradara Clark Johnson, serta ditulis oleh George Nolfi dan Gerald Petievich.

Baca Juga: Meski Punya 7 Ballon d'Or, Pakar Sepak Bola Nyatakan Lionel Messi Masih Kurang Baik

Film The Sentinel dibintangi oleh aktor kenamaan Michael Douglas, Kiefer Sutherland, Kim Basinger, Eva Longoria, Martin Donovan, serta aktor kenamaan lainnya.

SInopsis film The Sentinel berawal dari Pete Garrison yang merupakan seorang agen Secret Service dan salah satu pengawal pribadi First Lady Amerika Serikat bernama Sarah Ballentine.

Garrison adalah salah satu agen tertua dan paling berpengalaman, yang telah terlibat dalam menyelamatkan hidup Ronald Reagan selama upaya pembunuhan Reagen.

Dia berteman dekat dengan Charlie Merriweather, yang kemudian dia dibunuh di depan rumahnya.

Baca Juga: Dijanjikan Berlian, Venna Melinda Rela Memasak untuk Ferry Irawan: Siapa Tau Kan, Penuh!

Garrison mendengar informasi bahwa pembunuhan Merriweather adalah orang yang sama dengan rencana pembunuhan terhadap Presiden.

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Sumber: IMDb


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah