Haji Faisal Geram Doddy Sudrajat Laporkan Marissya Icha ke Kemensos Soal Donasi Gala Sky

- 8 Januari 2022, 11:13 WIB
Haji Faisal geram mengetahui Marissya Icha dilaporkan Doddy Sudrajat ke Kemensos, terkait donasi untuk Gala Sky yang dilakukan tanpa izin.
Haji Faisal geram mengetahui Marissya Icha dilaporkan Doddy Sudrajat ke Kemensos, terkait donasi untuk Gala Sky yang dilakukan tanpa izin. /Youtube Feni Rose Official/Curhat Bang Denny Sumargo/

PR DEPOK – Haji Faisal geram mengetahui Marissya Icha dilaporkan Doddy Sudrajat ke pihak Kemensos (Kementerian Sosial), terkait penggalangan donasi untuk Gala Sky, yang diklaim dilakukan tanpa izin.

Haji Faisal rupanya tak bisa lagi menahan geram kepada Doddy Sudrajat, terkait masalah baru yang selalu datang dari sang besan tersebut.

Haji Faisal meluapkan geram saat mengetahui Marissya Icha dilaporkan oleh Doddy Sudrajat kepada pihak Kemensos terkait donasi untuk Gala Sky yang, dinilai oleh ayah Almarhumah vanessa Angel tersebut, telah dilakukan tanpa izin.

Haji Faisal juga mengatakan hal tersebut tidak pantas dilakukan oleh Doddy Sudrajat, karena menurutnya tidak ada yang salah dari penggalangan donasi untuk Gala Sky, yang dilakukan oleh Marissya Icha tersebut.

Baca Juga: Simak 8 Tanda dan Gejala Fisik Pria yang Mengalami Depresi

Sebagimana dikutip oleh PikiranRakyat-Depok.com dari unggahan channel YouTube Intens Investigasi pada 8 januari 2022.

Haji Faisal mengaku bingung dengan sikap Doddy Sudrajat, yang melaporkan Marissya Icha kepada Kemensos, terkait donasi untuk Gala Sky.

“Kalo menanggapi soal itu saya sendiri pun juga bingung ya. kenapa ya, ko sampai dilaporin. Toh para netizen, semua masyarakat kan menyumbang, bersedekah kepada anak yatim piatu,” kata Haji Faisal.

Baca Juga: Naufal Samudra Terjerat Kasus Penyalahgunaan Narkoba, Pihak Polda Pastikan Dinda Kirana Tidak Terlibat

Haji Faisal juga sudah menekankan kepada Marissya Icha untuk tak menyimpan uang donasi untuk Gala Sky tersebut di rekening miliknya.

Halaman:

Editor: Khairunnisa Fauzatul A

Sumber: YouTube Intens Investigasi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah