Usai Ditipu Online, Luna Maya Bagikan Tips Hadapi Oknum Penipu

- 1 Februari 2022, 16:54 WIB
Luna Maya membagikan tips dalam menghadapi oknum penipu, usai dirinya mengalami penipuan secara online.
Luna Maya membagikan tips dalam menghadapi oknum penipu, usai dirinya mengalami penipuan secara online. //Instagram/@lunamaya

PR DEPOK - Luna Maya membagikan pengalamannya usai dirinya ditipu online beberapa waktu lalu.

Lewat unggahan di kanal YouTube-nya, Luna Maya menceritakan kronologi dirinya bisa ditipu oleh oknum yang mengaku dari pihak provider telekomunikasi.

Luna Maya juga membagikan tips buat masyarakat agar terhindar dari penipuan online yang semakin marak terjadi.

"Ini tips ya buat kalian ya, kalau ada yang ngaku customer service, nomernya aneh, udah pasti bohong," ujarnya sebagaimana dikutip Pikiranrakyat-Depok.com dari kanal YouTube Luna Maya pada 1 Februari 2022.

Baca Juga: Jadwal Terbaru Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 23, Berikut Tips Agar Lolos Seleksi

Dirinya menghimbau agar waspada terhadap oknum yang mengaku sebagai customer service dengan nomer yang aneh.

Ia juga mengatakan agar waspada terhadap suara penelpon yang tidak enak didengar.

"Kedua, kalau suaranya nggak enak didenger artinya itu penipu," sambungnya.

Baca Juga: RD Tegaskan Barito Putera Tak Gentar Hadapi Bhayangkara FC

Halaman:

Editor: Linda Agnesia

Sumber: Youtube Luna Maya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x