Usai Jalani Rehabilitasi, Ardhito Pramono Siap Manggung di PRJ Kemayoran 2022, Cek Tanggalnya di Sini

- 15 Juli 2022, 20:25 WIB
Ardhito Pramono.
Ardhito Pramono. /Instagram @ardhitopramono

Semua artis tersebut akan konser menghibur warga DKI Jakarta dan pengunjung di panggung utama PRJ Kemayoran 2022.

Sebelumnya, sudah banyak artis dan musisi turut memeriahkan perayaan hari jadi DKI Jakarta.

Baca Juga: Jam Buka PRJ Kemayoran Tanggal 15-17 Juli 2022 Berubah? Cek Jadwal dan Harga Tiket Masuk Jakarta Fair

Musisi yang sudah manggung di antaranya The Rain, Tipe X, FOURTWNTY, 8 Beat, Endah N Rhesa.

Virgoun, Noah, Jason Ranti, SOULJAH, Pamungkas, Wali, Endank Soekamti,
Armada, Fiersa Besari, dan puluhan musisi ternama Indonesia lainnya.

Selain dihibur dengan banyak musisi ternama, PRJ Kemayoran 2022 juga dimeriahkan dengan adanya undian grand prize berupa mobil dan motor.

Tidak tanggung-tanggung, jumlah grand prize ada 3 unit mobil dan 32 unit motor yang dibagikan setiap hari Minggu.

Baca Juga: Presiden Jokowi Tunjuk Mahfud MD sebagai Plt Menpan RB hingga Diangkatnya Menteri Definitif

Namun, sayangnya PRJ Kemayoran 2022 akan segera berakhir 17 Juli 2022.

Oleh karena itu, bagi Anda yang sudah memesan tiket dan membelinya segera daftarkan nomor tiket Anda untuk bisa mengikuti undian mendapatkan grand prize mobil.

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Jakarta Fair


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah