16 Ucapan Hari Isra Miraj 18 Februari 2023 Singkat Tapi Penuh Doa bagi Umat Muslim

- 15 Februari 2023, 08:22 WIB
Berikut tersedia 16 ucapan berisi doa dalam merayakan Hari Isra Miraj 18 Februari 2023 bagi umat muslim.*
Berikut tersedia 16 ucapan berisi doa dalam merayakan Hari Isra Miraj 18 Februari 2023 bagi umat muslim.* //Ilustrasi/Mohammed Hasan/Pixabay

- Selamat Isra Miraj, semoga Allah SWT senantiasa menuntun umat Muslim sebagai hamba yang tetap dijalan lurus yang diridhai-Nya

- Tiada yang seindah doa, Allah SWT tempat sebaik-baiknya meminta.

- Bagi saudara kita yang sedang tertimpa musibah, baik bencana alam dan bencana yang dibuat oleh manusia, semoga di Hari Isra Miraj ini doa kita lebih mustajab dan Allah senantiasa memberi keberkahan, perlindungan dan keimanan

- Doa dan harapan terbaik dalam momen memperingati Isra Miraj, semoga generasi Islam, bangsa yang selalu mendapatkan syafaat, berilmu dan berakhlak mulia

Baca Juga: Hari Valentine 2023, Warga China Ramai-Ramai Daftar Nikah

- Selamat Hari Isra Miraj, jadikan peringatan ini sebagai suatu hal yang mendamaikan. Memberi bukti bahwa Islam adalah agama penyayang dan kasih

- Semoga momen Isra Miraj dapat memperkuat kita untuk lebih menguatkan amalan kita dan kewajiban shalat 5 waktu

- Mari kita merayakan kesempatan ini karena kita masih dipertemukan oleh Hari Isra Miraj, mari saling menyapa teman dan keluarga dengan salam Rajab dan Isra Miraj, serta doa untuk saudara kita diluar sana

- Dengan adanya Isra Miraj ini, semakin mengingatkan kita untuk lebih melafalkan Al Quran dan menyejukkan hati setiap kaum muslim

Baca Juga: Ramalan Zodiak Taurus Besok Rabu, 15 Februari 2023: Mendapat Banyak Kebahagiaan dan Pemasukan Keuangan Tinggi

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x