Viral! Lagu Satu Satu dari Idgitaf Ramaikan Sound Tiktok, Inilah Lirik dan Makna Lagunya

- 1 September 2023, 19:08 WIB
Makna Lagi Satu-satu Milik Idgitaf/ Instagram @idgitaf
Makna Lagi Satu-satu Milik Idgitaf/ Instagram @idgitaf /

PR DEPOK - Lagu bertajuk Satu Satu dari Idgitaf ini merupakan lagu yang sedang viral dimedia sosial Tiktok. Lagu ini juga bukan merupakan lagu terbaru, lagu ini telah dirilis pada tanggal 24 Agustus 2022.

Satu Satu ini sebenarnya lagu yang ditulis oleh penyanyi muda berbakat, Idgitaf dan dalam lagu ini terdapat sentuhan yang unik melalui aransemen dan karakter suara khas dari Idgitaf.

Lagu berjudul Satu Satu ini dirilis di kanal youtubenya Idgitaf dengan jumlah diputar dan didengar sebanyak 4.8 juta kali dan masih viral sampai saat ini di media sosial Tiktok.

Baca Juga: 6 Rekomendasi Gudeg di Klaten yang Rasanya Asam, Manis, Gurih Kumplit!

Walaupun lagu yang bertajuk Satu Satu ini sudah rilis sejak setahun lalu, tetapi lagu ini tetap membuktikan keeksisanya dalam media sosial hingga menjadi viral dan banyak didengar oleh semua kalangan. Video musik berjudul Satu Satu ini dikemas dengan alunan akustik yang mendukung.

Lantas, bagaimana lirik dan makna lagu bertajuk Satu Satu dari penyanyi muda berbakat, Idgitaf ini?

Simak lirik dan makna lagu “Satu Satu” yang dipopulerkan oleh penyanyi muda berbakat Idgitaf, berikut ini.

Baca Juga: Hits dan Estetik! Top 7 Cafe yang Cocok Buat Ngopi di Jember, Simak Lokasinya

Lirik Lagu Satu Satu dari Idgitaf 

Mata pernah melihat
Telinga pernah mendengar
Badan pernah merasa
Terekam jelas seakan terjadi baru saja

Siapakah yang salah?
Siapa yang tanggung jawab?
Waktu terus berjalan
Terasa salah..
Karena ada yang belum selesai

Aku sudah tak marah
Walau masih teringat
Semua yang terjadi kemarin
Jadikan ku yang hari ini

Baca Juga: Bansos Beras 10 Kg Siap Cair ke 21,3 Juta KPM September 2023, Segera Cek Penerimanya di cekbansos.kemensos.go.

Aku sudah tak benci
Walau nyatanya merugi
Terdengar tidaknya kata maaf..
Dada lapang terima semua

Akan ada masa depan
Bagi semua yang bertahan
Duniaku pernah hancur
Rangkai lagi satu-satu..
Houu..huu..huu..

Tak semua.. akan paham
Dan tak semua katakan
Maaf semua harus terjadi..
Kini kau tak sendiri lagi
Aku akan coba pahami

Baca Juga: Mitos atau Fakta: Apakah Mencukur Membuat Bulu Tumbuh Lebih Lebat Bagi Wanita?

Aku sudah tak marah
Walau masih teringat
Semua yang terjadi kemarin
Jadikan ku yang hari ini
Aku sudah tak benci
Walau nyatanya merugii
Terdengar tidaknya kata maaff
Dada lapang terima semua

Akan ada
Masa depan bagi semua yang bertahan
Duniaku..
pernah hancur
Rangkai lagi satu-satu..
Akan adaa..
Masa depan..
Bagi semua yang bertahan
Duniakuu,
pernah hancur..
And rangkai lagi.. satu-satu..

Berikut makna dari lagu Satu Satu dari penyanyi muda berbakat, Idgitaf.

Baca Juga: 8 Rekomendasi Sate di Salatiga Paling Top dan Terkenal, Rasanya Enak dan Gurih Tenan!

Lagu yang bertajuk "Satu Satu" milik Brigitta Sriulina Beru Meliala alias Idgitaf ini memiliki sebuah makna yang dalam, menggambarkan seseorang yang menceritakan tentang perasaan memaafkan dan damai akan masa lalu buruk yang membuatnya trauma.

Kemudian, seseorang tersebut memiliki harapan baru usai sadar kejadian lalu membuatnya menjadi lebih kuat dan membuat dirinya kembali menyusun rangkaian puzzle.

Rangkaian puzzle yang dulu berantakan itu disusun kembali secara satu-satu hingga jadi dirinya yang terbentuk sekarang.

Demikian makna dan lirik lagu baru yang bertajuk "Satu Satu" dinyanyikan oleh Idgitaf.***

 

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah