5 Biodata dan Profil Pemain Doctor Slump, Drakor Komedi Romantis Terbaru Park Hyung Sik

- 29 Januari 2024, 13:50 WIB
Doctor Slump mengangkat genre komedi romantis yang berfokus pada dua pemeran utama yakni, Park Shin Hye dan Park Hyung Sik.
Doctor Slump mengangkat genre komedi romantis yang berfokus pada dua pemeran utama yakni, Park Shin Hye dan Park Hyung Sik. /Soompi/

PR DEPOK - Drakor terbaru Doctor Slump yang telah dinantikan oleh penonton akhirnya tayang perdana pada Sabtu, 27 Januari 2024 dan dilanjutkan episode 2 Minggu, 28 Januari 2024.

Selama penayangannya, drakor komedi romantis ini berhasil memulai dengan rating yang cukup tinggi, yakni 5,1 persen, dan diharapkan bisa terus meningkat seiring episodenya.

Doctor Slump bercerita tentang dua mantan rival yang bersatu kembali dan secara tak terduga menjadi menjalin hubungan romantis. Drakor ini akan fokus pada karakter Yeo Jung Woo, seorang ahli bedah plastik terkenal yang tiba-tiba dalam bahaya karena kecelakaan medis.

Baca Juga: Prediksi Skor Salernitana vs Roma di Liga Italia Selasa, 30 Januari 2024

Dan Nam Ha Neul, seorang ahli anestesi gila kerja yang menderita sindrom kelelahan. Untuk kamu yang penasaran dengan para pemain drakor Doctor Slump, berikut biodata dan profilnya.

Lengkap dengan akun instagram dan MBTI, melansir PIkiranRakyat-Depok dari berbagai sumber, Senin, 29 Januari 2024.

5 Biodata dan Profil Pemain Drakor Doctor Slump

Baca Juga: Daftar Libur Februari 2024, Dari Cuti Bersama hingga Pemilu

1. Park Hyung Sik sebagai Yeo Jeong Woo
Nama: Park Hyung Sik
Tanggal Lahir: 16 November 1991
Tempat Lahir: Korea Selatan
Tinggi Badan: 183 cm
Golongan Darah: AB
MBTI: ESFP, ISTP
Instagram: phs1116

Park Hyung Sik merupakan seorang aktor Korea Selatan ternama yang memulai karirnya sebagai member idol grup ZE:A, dan merambah ke dunia akting pada tahun 2012 di drama Foolish Mom.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x