My Annoying Brother Diadaptasi ke Versi Indonesia, Dibintangi Vino G Bastian dan Angga Yunanda

- 23 Juni 2024, 14:20 WIB
Film berjudul My Annoying Brother akan diadaptasi ke versi Indonesia, dan dibintangi oleh Vino G Bastian.*
Film berjudul My Annoying Brother akan diadaptasi ke versi Indonesia, dan dibintangi oleh Vino G Bastian.* /Instagram/@vinogbastian/

Selain kedua aktor papan atas itu, film ini juga menampilkan Caitlin Halderman dan Kristo Immanuel.

Sutradara Dinna Jasanti menjelaskan, film My Annoying Brother termasuk salah satu film yang masih diingat jalan ceritanya karena ringan dan jalan ceritanya menyentuh.

Lanjut Dinna, film ini menurutnya sudah mengingatkan dirinya dengan kakak-kakaknya.

"Waktu kecil hubungan kami bersaudara tidak selalu terasa dekat. Saat dewasa, kami berusaha untuk lebih dekat dan menghabiskan waktu bersama.

Baca Juga: Mau Mie Ayam yang Enak? Ini Ada 7 Lokasi Bisa Dikunjungi di Banyuwangi Dijamin Ketagihan

"Maka dari itu, saya yakin banyak orang yang punya kisah menyerupai cerita di film ini. Karena itu, saya yakin 'My Annoying Brother' akan relevan dengan penonton Indonesia,” ujar Dinna.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah