Rekomen 5 Tempat Minum Es Teler di Cimanggis, Depok Nyes di Tenggorokan

11 Agustus 2023, 17:22 WIB
Berikut 5 rekomendasi tempat minum es teler di Cimanggis, Depok, bikin seger di tenggorokan saat hari panas.* /Instagram @sarongsarie

PR DEPOK - Musim panas enaknya minum yang dingin-dingin, tetapi juga menyehatkan, es teler adalah pilihan yang cocok.

 

Memiliki rating yang bagus, es teler di Cimanggis, Depok disukai banyak orang, es dengan campuran buah nangka, alpukat, susu, kelapa, dan jelli menambah cita rasa saat meminumnya.

Berikut 5 rekomendasi tempat minum es teler di Cimanggis, Depok dirangkum PikiranRakyatDepok.com dari Google Review.

1. Bakso Kampungku & Es Teler Cimanggis
Rating 4,6

Baca Juga: Nikmatnya 7 Tempat Makan Bakso Imperdible di Pemalang, Siap-siap Ngidam!

Berlokasi di Optik Borobudur, Alamat: Jl. Raya Duta Pelni No.15, Bakti Jaya, Kec. Cimanggis, Kota Depok, Jawa Barat

Jam buka-tutup:

 

Senin-Jumat pukul: 10.00–20.00
Sabtu-Minggu pukul: 11.00–21.00

No telepon: 0812-9279-6281

Baca Juga: Duet Anies-AHY Mendapat Restu, PKS Beri Isyarat Positif untuk Pilpres 2024

2. Es Teler Jalan Pedurenan
Rating 5,0

Alamat: Jl. Pedurenan Depok No.27, Cisalak Ps., Kec. Cimanggis, Kota Depok, Jawa Barat

Buka setiap hari pukul: 10.00–21.00
No telepon: -

 

3. Warung Es Campur Es Teler Sop Buah Es Jelly
Rating 5,0

Alamat: Depan SDN Harjamukti 3, Jl. Anantakupa Raya No.1, Harjamukti, Kec. Cimanggis, Kota Depok, Jawa Barat

Buka setiap hari 24 jam

Baca Juga: 9 Rekomendasi Drama China Romantis, Lengkap dengan Sinopsis dan Link Nonton

4. Es teler asli garut

Alamat: Jl. Mawar No.1-3, Pasir Gn. Sel., Kec. Cimanggis, Kota Depok, Jawa Barat

No telepon: -

 

5. Putra Kuningan Pondok Es Relasi
Rating 4,5

Alamat: No H5 Cimanggis, Jl. Mekarsari Raya, Mekarsari, Kec. Cimanggis, Kota Depok, Jawa Barat

Buka setiap hari pukul: 09.00–22.00
No telepon: 0822-9827-5424

Baca Juga: Cari Bakso Enak di Jakarta? Kunjungi 5 Warung ini

Demikianlah rekomendasi 5 tempat minum es teler di Cimanggis, Depok yang bisa kalian kunjungi, semoga bermanfaat.***

Editor: Tyas Siti Gantina

Tags

Terkini

Terpopuler