5 Tempat Makan Enak di Kecamatan Menteng Jakarta Pusat, Cek Alamatnya

28 Oktober 2023, 16:09 WIB
5 tempat makan enak yang ada i Menteng, Jakarta Pusat. /Instagram/kedaiutama

PR DEPOK - Menteng adalah sebuah kecamata di Kota Jakarta Pusat. Di Menteng sendiri, terdapat beberapa kelurahan seperti Cikini, Gondangdia, Kebon Sirih, Menteng, hingga Pegangsaan.

Terdapat berbagai tempat makan enak di Menteng yang dapat kamu cicipi, mulai dari makanan khas Indonesia maupun luar negeri. Bagi yang penasaran dengan tempatnya, simak artikel ini.

Berikut 5 tempat makan enak di Kecamatann Menteng, Jakarta Pusat berdasarkan yang telah PikiranRakyat-Depok.com rangkum. Terdapat pembahasan alamat, jam buka, beberapa menu, dan rating tempat makannya.

Baca Juga: Rekomendasi 5 Tempat Ngopi Murah dan Estetik di Bogor, Gak Bakal Bikin Kantong Kering

1. Rumah Makan Ibu Ida

Alamat: Jl. Cut Meutia No.1, Kebon Sirih, Menteng, Jakarta Pusat.

Jam Buka: Setiap hari pukul 08:00 - 23:00.

Menu: Ada ayam goreng, ikan, sop, tempe mendoan.

Baca Juga: iPhone 15 Series Resmi Diluncurkan di Indonesia, Intip Harga dan Spesifikasinya

Rating: 4.5

2. Gudeg Jogja Bu Tinah

Alamat: Jl. Srikarrya II, Kebon Sirih, Menteng, Jakarta Pusat

Jam Buka: Setiap hari pukul 06:00 - 15:00.

Baca Juga: Cara Buat Poster Disney Pixar Pakai AI Lewat Bing Image Creator, Praktis, Tak Perlu Aplikasi!

Menu: Opor ayam, krecek, tempe bacem, telur bulat.

Rating: 4.5

3. Butteria Menteng

Alamat: Jl. HOS. Cokroaminoto No.54, Gondangdia, Menteng, Jakarta Pusat.

Menu: Ada croissant, pizza, spaghetti, ayam goreng.

Baca Juga: Bagaimana Cara Menghapus Akun TikTok secara Permanen?

Rating: 4.2

4. Mie Ayam Gondangdia

Alamat: Jl. RP. Soeroso No.36, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat.

Jam Buka: Senin - Jumat pukul 09:00 - 20:00, Sabtu - Minggu pukul 08:00 - 21:00.

Baca Juga: Instagramable Banget! 7 Cafe Paling Hits di Bogor, Cek Alamatnya di Sini

Menu: Mie ayam, nasi goreng, kwetiau, ayam, ikan, udang, bihun.

Rating: 4.3

5. Al Jazeerah Lounge Cikini

Alamat: Jl. Raden Saleh Raya No.62, Cikini, Menteng, Jakarta Pusat.

Baca Juga: Preview dan Link Nonton Persis Solo vs Bhayangkara FC di BRI Liga 1

Jam Buka: Setiap hari pukul 08:00 - 23:00.

Menu: Salad, ayam, biryani, pasta, kebab.

Rating: 4.4

Demikian pembahasan tentang 5 tempat makan enak di Kecamatan Menteng, Jakarta Pusat. Terima kasih.***

Editor: Dini Novianti Rahayu

Tags

Terkini

Terpopuler