8 Tempat Makan Bakso Lezat di Samarinda, Enak dan Kuahnya Sedap, Tersedia Tempat Parkir

26 Mei 2024, 19:45 WIB
Inilah 8 tempat makan bakso lezat di Samarinda, rasanya sudah terbukti enak dan kuahnya sedap tersedia juga tempat parkir untuk pelanggan.* /Nur annisa/PR DEPOK

PR DEPOK – Sedang berburu kuliner? Yuk mampir ke tempat makan bakso lezat di Samarinda, enak dan kuahnya sedap bikin pelanggan balik. Selain itu, pelanggan yang datang bisa dengan santai menikmati bakso karena tersedia tempat parkir untuk yang membawa kendaraan pribadi.

Tempat makan bakso lezat di Samarinda menyediakan berbagai bakso dengan banyak varian, pelanggan bisa memesannya sesuai keinginan atau selera.

Inilah 8 tempat makan bakso lezat di Samarinda, rasanya sudah terbukti enak dan kuahnya sedap tersedia juga tempat parkir untuk pelanggan.

1. Warung Bakso Pradah

Baca Juga: Jelajahi Kelezatan Bakso di Cirebon: Disini 7 Pilihan Terbaik Tempat untuk Anda Kunjungi

Alamat: Jalan Danau Toba Nomor 40. Sungai Pinang, Kecamatan Samarinda Kota, Kita Smarinda, Kalimantan Timur.

2. Bakso Anugrah Samarinda

Alamat: Jalan Stadion Barat, Bugis, Kecamatan Samarinda Kota, Kota Samarinda, Kalimantan Timur.

3. Bakso Berjalan Suryanata

Alamat: Jalan P. Suryanata, Air Putih, Kecamatan, Samarinda Ulu, Kota Samarinda, Kalimantan Timur.

Baca Juga: Ini 5 Soto Terenak dan Populer di Kulon Progo Yogyakarta, Cobain Sotonya!

4. Bakso Dongkrak

Alamat: Jalan Jenderal Ahmad Yani I Nomor 3C, Temindung Permai, Kecamatan Sungai Pinang, Kota Samarinda, Kalimantan Timur.

5. Bakso Super & Mie Ayam Suryanata

Alamat: Jalan P. Suryanata Nomor 102, RT. 15, Air Putih, Kecamatan Samarinda Ulu, Kota Samarinda, Kalimantan Timur.

6. Bakso Biawan

Baca Juga: 7 Rekomendasi Sate Kambing Terenak di Sragen, Jawa Tengah

Alamat: Gg 2 Nomor 4, Sidomulya, Kecamatan Samarinda Ilir, Kota Samarinda.

7. Bakso Lestari Kebaktian

Alamat: Jalan Urip Sumoharjo, Sidomulyo, Kecamatan Samarinda Ilir, Kota Samarinda, Kalimantan Timur.

8. Bakso Besar Tangkar Sapi

Alamat: Jalan Apt. Pranoto, Sungai Kaledang, Kecamatan Samarinda Seberang, Kota Samarinda, Kalimantan Timur.

Baca Juga: Unch! Rekomendasi 5 Bakso Enak dengan Kuah Menyegarkan di Kota Mataram

Itulah 8 tempat makan bakso di Samarinda, yang menyediakan banyak bakso varian enak dan kuahnya sedap juga tersedia tempat parkir bagi yang membawa kendaraan pribadi.***

Editor: Tyas Siti Gantina

Tags

Terkini

Terpopuler