3 Bahan yang Efektif untuk Hilangkan Noda Tinta pada Pakaian

- 17 Desember 2020, 09:55 WIB
 Ilustrasi susu sapi. /
Ilustrasi susu sapi. / /Pixabay/Couleur

PR DEPOK - Noda tinta pada pakaian biasanya sulit untuk dihilangkan.

Selain menunjang penampilan, pakaian juga mampu mencerminkan kepribadian. Bahkan tak jarang melalui pakaian, seseorang bisa menilai karakteristik setidaknya untuk kesan pertama.

Pakaian yang memiliki noda tentu tidak enak dipandang, membuat pemiliknya nampak kurang perhatian terhadap kebersihan. Salah satunya noda tinta yang cukup sulit dibersihkan. Pakaian yang sudah bernoda kerap disingkirkan atau dibuang karena dinilai tak layak pakai.

Baca Juga: Sirkulasi Udara di Ruang Pendingin Berikan Pengaruh pada Covid-19

Namun bahan-bahan yang sering dijumpai di sekitar Anda ternyata mampu menghilangkan noda tinta tersebut.

Berikut bahan-bahan dapur yang ampuh untuk membuat pakaian yang terkena noda tinta kembali bersih sebagaimana diberitakan oleh pikiranrakyat-karawang.com pada artikel yang berjudul 4 Bahan yang Ampuh untuk Menghilangkan Noda Tinda pada Pakaian, Mudah Ditemukan di Dapur.

1. Cairan Penghapus Cat Kuku

Baca Juga: UMKM Banyak yang Beralih ke Marketplace Online, BI Ungkap Dampaknya

Meski sesuai namanya cairan ini dirancang untuk dapat menghapus cat kuku, ternyata juga bisa digunakan untuk menghilangkan noda tinta pada pakaian.

Caranya cukup mudah, Anda hanya perlu menuangkan cairan penghapus kuku ke bagian pakaian yang bernoda tinta.

Halaman:

Editor: Billy Mulya Putra

Sumber: PR KARAWANG


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x