Waspadai Gangguan Kesehatan yang Diakibatkan Oleh Konsumsi Vitamin D Berlebih

- 9 Maret 2020, 07:29 WIB
ILUSTRASI gangguan kesehatan
ILUSTRASI gangguan kesehatan /PIXABAY/

PIKIRAN RAKYAT – Vitamin D merupakan nutrisi yang bermanfaat untuk pembentukan tulang.

Vitamin D dapat membantu tubuh menyerap mineral seperti kalsium dan fosfor yang penting untuk pembentukan tulang.

Selain itu Vitamin D juga dibutuhkan oleh otot, jantung, paru-paru hingga otak.

Baca Juga: Jadwal SIM Keliling Depok Hari Ini Senin, 9 Maret 2020

Mengonsumsi makanan yang mengandung Vitamin D dapat meningkatkan kesehatan tubuh, menjaga kesehatan tulang, menurunkan berat badan, menurunkan depresi, mencegah penyakit janung, dan lainnya.

Namun asupan Vitamin D yang berlebih bisa membahayakan tubuh.

Berikut Dikutip Pikiranrakyat-depok.com dari Bold Sky mengenai efek samping mengonsumsi Vitamin D secara berlebih.

Baca Juga: Prakiraan Cuaca Depok Hari Ini Senin, 9 Maret 2020: Langit Depok Cerah Berawan Sepanjang Hari

Kerusakan Ginjal

Kandungan berlebih Vitamin D dalam tubuh manusia dapat menyebabkan kerusakan pada ginjal.

Halaman:

Editor: Billy Mulya Putra

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x