5 Jenis Makanan Ini Dapat Meningkatkan Kekebalan Tubuh dari Virus Covid-19

- 31 Januari 2022, 11:55 WIB
ILUSTRASI - Berikut ini merupakan 5 jenis makanan yang dapat meningkatkan kekebalan tubuh dari virus Covid-19, termasuk air kelapa.
ILUSTRASI - Berikut ini merupakan 5 jenis makanan yang dapat meningkatkan kekebalan tubuh dari virus Covid-19, termasuk air kelapa. /pixabay/Irenna86

PR DEPOK - 5 jenis makanan ini dapat bermanfaat untuk meningkatkan kekebalan tubuh dari virus Covid-19.

Virus Covid-19 masih bergentayangan di seluruh dunia, bahkan kali ini varian terbarunya yakni Omicron mulai meresahkan masyarakat.

Karena daya tularnya yang lebih cepat dibandingkan varian lainnya, hal inilah yang membuat para ahli meminta masyarakat di seluruh dunia untuk tetap menjaga diri.

Selain menjalan protokol kesehatan dan vaksinasi booster, mereka juga menyarankan agar masyarakat untuk terus melakukan gaya hidup sehat seperti dengan memilih makanan yang sehat.

Baca Juga: Rumor Ruang Ganti yang Tidak Kondusif, Cristiano Ronado Gabung Grup WhatsApp Pemain Manchester United

Guna membantu proses pemulihan dari Covid-19 sekaligus membantu meningkatkan sistem kekebalan di dalam tubuh dalam melawan virus Covid-19.

Sebagaimana dikutip PikiranRakyat-Depok.com dari PMJ News, berikut ini 5 jenis makanan ini dapat bermanfaat untuk meningkatkan kekebalan tubuh dari virus Covid-19.

1. Sup Ayam

Sup ayam telah terbukti meningkatkan aliran lendir dan membantu mengeluarkan virus. karena asam amino tertentu yang berasal dari komposisi sup.

Halaman:

Editor: Linda Agnesia

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x