Tak Hanya Pertanda Hamil, Ternyata Ini 6 Penyebab Rasa Mual saat Pagi Hari

- 27 Desember 2022, 20:58 WIB
Ilustrasi mual dan muntah, Cara Alami Mencegah Mabuk Saat Perjalanan Dengan Madu
Ilustrasi mual dan muntah, Cara Alami Mencegah Mabuk Saat Perjalanan Dengan Madu /Pixabay/Robin Higgins

PR DEPOK - Rasa mual yang sering dirasakan sebagian orang di pagi hari, tidak dirasakan oleh perempuan hamil saja.

Perasaan mual saat pagi hari bisa saja disebabkan karena kurang tidur, masalah kesehatan mental hingga pola makan yang berantakan.

Dr. Janice Johnston Kepala petugas medis dan salah satu pendiri penyedia layanan kesehatan Redirect Health, mengatakan ada beberapa penyebab yang membuat rasa mual di pagi hari.

Baca Juga: Cek Daftar Nama Penerima BPNT 2023 Lewat cekbansos.kemensos.go.id

Dikutip PikiranRakyat-Depok.com dari ANTARA, hal tersebut sangat umum biasanya, karena gaya hidup tidak sehat akhirnya menyebabkan berbagai masalah.

Berikut ini telah dirangkum apa saja penyebab rasa mual saat pagi hari yang sering dialami:

1. Tidur tidak teratur

Orang yang mengalami insomnia atau sleep apnea dapat mempengaruhi sistem pencernaan.

Baca Juga: Link Streaming Boxing Day Liga Inggris Chelsea vs Bournemouth Rabu, 28 Desember 2022

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x