Kamu di Purwokerto? Yuk Cobain Bakso di Purwokerto Paling Enak dan Mantap Ini

- 15 Juni 2023, 15:01 WIB
Bakso di Purwokerto paling mantap.
Bakso di Purwokerto paling mantap. /Tangkapan Layar YouTube Shanty Denny

PR DEPOK – Purwokerto memiliki banyak kuliner yang unik dan khas serta memiliki cita rasa tersendiri. Ibu kota Kabupaten Banyumas ini selain terkenal dengan mendoannya, juga memiliki kuliner lain yang tidak kalah enak.

Kamu dapat menemukan kuliner lain di Purwokerto seperti sroto sokaraja, keripik tempe, kraca, tegean, termasuk bakso. Racikan bakso Purwokerto dapat dinikmati bersama ketupat atau kupat.

Berikut 8 bakso di Purwokerto yang paling enak dan mantap yang harus kamu coba serta lokasinya.

Baca Juga: OASE Expo 2023 Resmi Dibuka, Berikut Karya Mahasiswa PTKI

1. Bakso Pekih

Alamat: Jalan Pekih, Purwokerto, Sokanegara, Kecamatan Purwokerto Timur, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah

Jam buka: 09.00–20.00 WIB, Jumat tutup

2. Bakso & Soto Sami Asih

Alamat: Jalan Pramuka, Sodagaran, Purwokerto Kulon, Kecamatan Purwokerto Selatan, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah

Baca Juga: Benarkah BPNT Mei-Juni 2023 Sudah Cair Hari Ini di Jawa Barat? Berikut Informasi dari KPM

Jam buka: 11.00–21.00 WIB, Jumat tutup

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah