Bikin Nagih! 7 Lokasi Sate di Banjarbaru yang Terpopuler, Berikut Alamatnya

- 23 Juni 2023, 10:50 WIB
7 lokasi sate di Banjarbaru.
7 lokasi sate di Banjarbaru. /Instagram @suka_makanbjb

PR DEPOK - Hidangan sate jadi salah satu dari banyak menu kuliner yang dicari.

 

Jika anda sedang berada di Banjarbaru bisa juga menemukan lokasi sate yang tersedia.

Ada beberapa rekomendasi lokasi sate di Banjarbaru yang bisa anda kunjungi dan coba hidangannya.

Berikut rekomendasi 7 lokasi sate di Banjarbaru dengan alamatnya.

Baca Juga: Daftar Lokasi Shalat Idul Adha 1444 H Muhammadiyah, 28 Juni 2023 di Banten

1. Rumah Makan Sate Tegal Ortega

Lokasi: KM 29 kalsel, Jalan A. Yani, Guntung Payung, Kecamatan Landasan Ulin, Kota Banjar Baru, Kalimantan Selatan

Waktu buka: 10.00-22.00 WIB

2. Sate Kambing Solo Pak De Is

Baca Juga: Penulis The Simpson Buka-bukaan Aturan Naik Kapal Selam Titan, Singgung Surat Kematian

Lokasi: Jalan Karang Anyar 1 Dekat SMP 9 No.Ujung, Guntung Payung, Kecamatan Landasan Ulin, Kota Banjar Baru, Kalimantan Selatan

Waktu buka: 12.00-22.00 WIB

3. Sate Padang Salero Minang

Lokasi: Jalan Panglima Batur, Loktabat Utara, Kecamatan Banjarbaru Utara, Kota Banjar Baru, Kalimantan Selatan

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cancer, Leo dan Virgo, Jumat, 23 Juni 2023: Ada Tanggungan Biaya yang Besar

Waktu buka: 08.00-22.00 WIB

4. Mbak Tun Wong Klaten

Lokasi: Jalan A. Yani No.36, Loktabat Selatan, Kecamatan Banjarbaru Selatan, Kota Banjar Baru, Kalimantan Selatan

Waktu buka: 12.00-22.00 WIB

Baca Juga: Rekomendasi Sate Madura di Kota Depok: Empuk Dagingnya, Medok Bumbu Kacangnya

5. Sate Taichan NYT-NYT Banjarbaru

Lokasi: Loktabat Utara, Kecamatan Banjarbaru Utara, Kota Banjar Baru, Kalimantan Selatan

Waktu buka: 16.00-23.00 WIB

6. Sate Kambing Nailur Rizky

Baca Juga: Bumbu Kacangnya Lekoh, Catat 5 Rekomendasi Gado-Gado di Kota Depok Berikut!

Lokasi: Jalan A. Yani No.225, Komet, Kecamatan Banjarbaru Utara, Kota Banjar Baru, Kalimantan Selatan

Waktu buka: 17.00-00.00 WIB

7. Warung Sate Sederhana

Lokasi: Jalan A. Yani, Loktabat Utara, Kecamatan Banjarbaru Utara, Kota Banjar Baru, Kalimantan Selatan

Baca Juga: 7 Tempat Kuliner Mie Aceh di Bandung yang Otentik dan Paling Terkenal di Kota Kembang

Waktu buka: 17.00-01.00 WIB

Demikian rekomendasi 7 lokasi sate di Banjarbaru dengan alamatnya. ***

Editor: Tesya Imanisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah