Pempeknya Enak! Kunjungi 6 Pempek Paling Rekomen di Malang dengan Rating yang Bagus

- 15 Juli 2023, 11:35 WIB
Berikut ini daftar Pempek Palembang yang enak di Malang.
Berikut ini daftar Pempek Palembang yang enak di Malang. /Tangkapan Layar YouTube tanboy kun

PR DEPOK - Pempek merupakan makanan yang berasal dari Palembang di Provinsi Sumatera Selatan. Makanan satu ini memiliki banyak jenis-jenisnya dan memiliki rasa yang cukup gurih.

Pempek akan disajikan dengan cuko yang berwarna hitam agar rasanya terasa lebih mantap. Selain itu, pempek juga akan disajikan dengan bihun, hingga timun yang dipotong-potong kecil.

Walaupun berasal dari Palembang, makanan satu ini juga dapat ditemukan di Malang yang terletak di Provinsi Jawa Timur. Rasanya juga cukup enak dan tak kalah dengan pempek yang dijual di Palembang.

Baca Juga: Catat! 5 Lokasi Warung Bakso Terlaris di Sragen, Harga Mulai Rp15 Ribuan

Simak pembahasannya tentang 6 pempek paling rekomen di Malang dengan ratingnya yang tinggi. Simak pembahasannya.

1. Pempek Farhan

Alamat

Baca Juga: 7 Referensi Mie Ayam Terkenal Lezat di Jember, Intip Lokasinya

Jl. Raya Ngelo Tlogomas No.2, Tlogomas, Lowokwaru, Kota Malang.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah