Top! Ini dia Referensi 5 Bakso di Pangkal Pinang yang Bikin Kamu Nggak Berhenti Ngunyah

- 17 Juli 2023, 10:04 WIB
Referensi 5 Bakso di Pangkal Pinang
Referensi 5 Bakso di Pangkal Pinang /Tangkapan Layar YouTube Shanty Denny

PR DEPOK - Pangkal Pinang bisa menjadi salah satu tempat objek wisata dan kuliner yang layak dicoba. Maka, ini dia 5 kedai bakso di Pangkalpinang yang bikin kamu nggak berhenti ngunyah.

Pangkal Pinang merupakan ibukota dari Bangka Belitung yang terkenal memiliki banyak tempat wisata alam dan budaya, salah satunya ialah pantai pasir padi, pantai pukan hingga museum timah Indonesia.

Lebih lanjut, kota ini juga memiliki berbagai macam kuliner salah satunya ialah bakso. Hidangan utama ini sebenarnya bisa dengan mudah ditemui di berbagai wilayah namun, tidak ada salahnya untuk mencoba bakso di Pangkal Pinang yang dijamin sedap.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Cancer, Leo, dan Virgo Senin, 17 Juli 2023: Ada Masalah Keuangan

Melansir dari Google Reviews yang dikutip PikiranRakyat-Depok pada Senin, 17 Juli 2023, berikut 5 kedai bakso di Pangkal Pinang yang bikin kamu nggak berhenti ngunyah.

1. Bakso Dimampiri

Kedai makan ini menjual beragam menu mulai dari bakso tulang rusuk, bakso telur hingga mie ayam bakso yang dijamin memiliki rasa gurih, dan enak.

Berlokasi di Jalan Masjid Jamik, Kelurahan Masjid Jamik, Kecamatan Rangkui, Kota Pangkal Pinang, Kepulauan Bangka Belitung. Mulai buka pada sembilan pagi sampai setengah dua belas malam.

Baca Juga: Referensi 5 Warung Soto di Sleman Cocok untuk Jadi Menu Sarapan

2. Bakso Sony Bangka Belitung

Bakso di kedai ini memiliki rasa yang bikin kamu nggak berhenti ngunyah, sebab bakso dengan komposisi daging yang lebih banyak membuat tekstur bakso crunchy, dan terasa premium.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah