Mitos atau Fakta? Ini 13 Hal yang Perlu Dipahami Tentang Kesehatan Gigi dan Mulut

- 19 Juli 2023, 21:17 WIB
Berikut adalah 12 mitos dan fakta yang perlu dipahami tentang kesehatan gigi dan mulut, apakah mengunyah permen karet bagus untuk gigi?*
Berikut adalah 12 mitos dan fakta yang perlu dipahami tentang kesehatan gigi dan mulut, apakah mengunyah permen karet bagus untuk gigi?* /Freepik/prostooleh/

Menghindari makanan olahan dan makanan yang digoreng merupakan hal yang penting untuk mencegah gigi berlubang. Memilih untuk mengonsumsi makanan yang ramah gigi seperti kacang-kacangan dan sayuran adalah pilihan yang lebih aman.

Mitos 3: Soda diet tidak membahayakan gigi.

 

Fakta: Minuman bersoda mengandung asam yang tinggi, kandungan asam yang tinggi pada minuman berkarbonasi ini berfungsi sebagai bahan bakar bagi bakteri yang menyukai asam di dalam mulut.

Minuman berkarbonasi bebas gula dapat menyebabkan kerusakan pada gigi Anda seperti halnya minuman manis.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Taurus Besok, 20 Juli 2023: Kepercayaan Diri Baru Hadir untuk Menghadapi Segala Hambatan

Dengan pH soda diet adalah 2-3 dan pH air adalah 7, soda dapat menggerogoti enamel gigi Anda. Hal ini menyebabkan sensitivitas yang lebih tinggi, gigi berlubang, dan akhirnya kehilangan gigi.

Mitos 4: Gigi anak-anak adalah gigi susu yang tidak permanen dan tidak memerlukan perawatan apa pun.

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x