Jadwal dan Niat Puasa Tasu'a, Asyura dan Ayyamul Bidh di Bulan Muharram, Simak Keutamaanya!

- 26 Juli 2023, 13:36 WIB
Ini jadwal dan niat puasa Tasu'a, Asyura, dan Ayyamul Bidh di bulan Muharram.
Ini jadwal dan niat puasa Tasu'a, Asyura, dan Ayyamul Bidh di bulan Muharram. /Pixabay/Mohamed Hassan

"Puasa yang paling utama setelah Puasa Ramadhan adalah puasa di bulan Allah, Muharram. Sementara itu shalat yang paling utama setelah shalat wajib adalah shalat Malam"(H.R Muslim)

Adapun niat untuk berpuasa Tasu'a dan Asyura adlah sebagai berikut

Baca Juga: Kim Seonho: Proyek Mendatang 2023-2024, Drama, Teater, dan Fanmeet

Niat Puasa Tasu'a

"Nawaitu shauma ghodin min yaumi Tasuu-'aa-in sunnatan lillahi ta'alaa

Artinya: saya niat berpuasa sunnah hari Tasu'a esok hari karena Allah ta'alaa

Niat Puasa Asyura

Baca Juga: Waspada Lowongan Kerja Palsu atau Penipuan, Simak 6 Ciri-cirinya di Sini!

"Nawaitu shauma ghodin min yaumi aasyuuraa-a sunnatan lillahi ta'alaa

Artinya: saya niat berpuasa sunnah Asyura esok hari karena Allah Ta'alaa

Niat Puasa Ayyamul Bidh

'Nawaitu shauma min ayyamil bidh sunnatan lillahi ta'alaa

Baca Juga: Japan Open 2023: Bermain Sengit, Fajar/Rian Melaju ke Babak 16 Besar

Halaman:

Editor: Tesya Imanisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah