7 Kuliner Cirebon yang Memikat Hati, dari Nasi Jamblang hingga Empal Gentong

- 31 Juli 2023, 09:40 WIB
Berikut ini merupakan tempat kuliner Cirebon yang wajib dikunjungi karena dijamin enak, termasuk nasi jamblang. /Instagram/@jktfooddestination
Berikut ini merupakan tempat kuliner Cirebon yang wajib dikunjungi karena dijamin enak, termasuk nasi jamblang. /Instagram/@jktfooddestination /

5. Nasi Jamblang Mang Dul

Nasi Jamblang Mang Dul adalah tempat yang tepat jika Anda mencari kuliner nikmat dengan harga terjangkau. Nasi jamblang di sini menjadi langganan Presiden Indonesia keenam, Susilo Bambang Yudhoyono.

Selain nasi jamblang, Anda juga dapat menikmati menu-menu lezat lainnya. Kunjungi Jalan Doktor Cipto Mangunkusumo, Nomor 8, Pekiringan, Kecamatan Kesambi, Cirebon untuk merasakan kelezatan nasi jamblang ini.

Baca Juga: BPNT Agustus 2023 Cair Rp400.000? Tanggal Berapa? Cek Penerima di cekbansos.kemensos.go.id

6. Nasi Lengko Haji Barno

Nasi Lengko Haji Barno, yang berdiri sejak tahun 1968, adalah salah satu nasi lengko legendaris di Cirebon. Hidangan nasi putih dengan lauk tahu dan tempe goreng disajikan dengan potongan mentimun, toge, kucai, dan bawang goreng yang menambah cita rasa.

Uniknya, nasi lengko ini menggunakan kecap manis cap Matahari, yang sudah ada sejak zaman dahulu, sehingga memberikan rasa khas tersendiri. Jangan lewatkan kesempatan mencoba kuliner ini di Jalan Pagongan, Nomor 15B, Pekalongan, Kecamatan Kejaksan, Cirebon.

Baca Juga: Laris Manis! 12 Bakso Paling Populer di Tulungagung, Rasanya Dijamin Enak

7. Mikocok Abah Gaul

Untuk kuliner malam yang menggoyang lidah, kunjungi Mikocok Abah Gaul. Kedai mie ini hanya buka saat malam hari, dan menyajikan mie koclok yang hangat dan gurih, dicampur dengan beragam makanan sampingan yang lezat. Nikmati hidangan ini di Jalan Pekalipan, Nomor 99, Pekalipan, Kecamatan Pekalipan, Cirebon.

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah