5 Tempat Makan Sate Ayam di Banjarbaru yang Enak dan Menggugah Selera

- 8 Agustus 2023, 10:22 WIB
Ilustrasi - Tempat makan sate ayam di Banjarbaru.
Ilustrasi - Tempat makan sate ayam di Banjarbaru. /Instagram @alastrawas/

 

Harganya juga ramah di kantong, jadi kamu bisa makan sepuasnya. Sambel kacangnya pedasnya pas, tapi hati-hati bisa bikin kecanduan.

Oh iya, buat yang suka bawa pulang, tetap enak lho!

Baca Juga: Duel Sengit di Dunia Smartphone: Oppo Reno 10 Pro vs Realme 11 Pro Plus

2. Warung Sate Ayam, Daging Sapi & Kambing: Nyaman Abis!

Kalau kamu lagi cari suasana yang nyaman dan pelayanan yang ramah, mampir aja ke Warung Sate Ayam, Daging Sapi & Kambing di Jl. Trikora No.9, Landasan Ulin Tengah.

Di sini, sate ayam, sapi, dan kambing bisa jadi pilihan. Rasanya mantap, cocok buat kamu yang pengen makan dengan suasana yang nyaman.

 

3. Warung Barokah Sate Madura: Mantap Anjay!

Sate Madura yang terkenal mantapnya ada di Warung Barokah di Jl. Beringin, Loktabat Selatan.

Halaman:

Editor: Cecev Handoyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah