8 Kelezatan Bakso di Donggala, Surga Kuliner Sulawesi Tengah yang Bikin Nagih

- 11 Agustus 2023, 09:05 WIB
Berikut ini merupakan daftar tempat makan kuliner bakso di Donggala, Sulawesi Tengah, dijamin bikin nagih.
Berikut ini merupakan daftar tempat makan kuliner bakso di Donggala, Sulawesi Tengah, dijamin bikin nagih. /Instagram @marliniavila/

PR DEPOK - Donggala, sebuah daerah yang indah di Sulawesi Tengah, tidak hanya dikenal karena keindahan alamnya yang menakjubkan, tetapi juga karena kekayaan kuliner tradisional yang menggugah selera.

Salah satu hidangan yang patut Anda coba saat berada di Donggala adalah bakso, hidangan yang telah menjadi favorit banyak orang di seluruh Indonesia.

Jika Anda ingin merasakan kelezatan bakso khas Donggala, berikut beberapa rekomendasi tempat yang wajib Anda kunjungi.

Baca Juga: 6 Amalan yang Buat Perjalananmu Lebih Istimewa, Menempuh Jalur Langit Menuju Kesuksesan

1. Bakso Mandiri Jibran

Alamat: Jl. Trans Palu-Donggala, Loli Oge, Kec. Banawa, Kabupaten Donggala, Sulawesi Tengah

2. "Mas Unyil" Bakso dan Mie Ayam

Alamat: Wani Dua, Tanantovea, Donggala, Sulawesi Tengah 94352

Baca Juga: 5 Sate Kambing Terkenal dan Terenak di Tasikmalaya, Nikmati Kelezatan Kuliner Khas dengan Rasa Autentik

3. Warung Makan Bakso Solo Indah

Alamat: Karyamukti, Kec. Damsol, Kabupaten Donggala, Sulawesi Tengah 94356

4. Warung Bakso Loli

Alamat: Jl. Poros Palu - Mamuju, Ganti, Kec. Banawa Tengah, Kabupaten Donggala, Sulawesi Tengah

Baca Juga: Kapan PIP Kemdikbud 2023 akan Cair Sebenarnya? Cek Informasi Terbarunya di Sini

5. Bakso Ani

Alamat: Jl. Lamarauna, Tj. Batu, Kec. Banawa, Kabupaten Donggala, Sulawesi Tengah 94351

6. Bakso Goyang

Alamat: Jl. Tolitoli - Palu, Tompe, Kec. Sirenja, Kabupaten Donggala, Sulawesi Tengah 94354

Baca Juga: Daftar Alamat 10 Warung Bakso di Kendal, Jawa Tengah yang Selalu Ramai

7. Warung Bakso Balungan

Alamat: Jl. Padat Karya, Tondo, Kec. Palu Tim., Kota Palu, Sulawesi Tengah 94148

8. Warung Nasi Kuning

Alamat: Batusuya, Sindue Tombusabora, Donggala, Sulawesi Tengah 94353***

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x