5 Tempat Makan di Surabaya Terenak, Endul dan Murah Meriah

- 18 Agustus 2023, 06:00 WIB
Ini 5 tempat makan di Surabaya terenak dan murah meriah.
Ini 5 tempat makan di Surabaya terenak dan murah meriah. /Instagram @intankarinaijo

4. Bebek Goreng Purnama

Bebek Goreng Purnama bisa menjadi pilihan kuliner ketika berada di Surabaya. Memiliki ciri khas taburan serundeng yang gurih dan melimpah.

Menu yang disajikan bebek goreng, nasi putih, lalapan serta sambal yang maknyus. Tempat makan ini sudah ada sejak tahun 1992 dan berlokasi di jalan Dinoyo No.4 Keputran, Surabaya.

Harga per porsinya dibanderol Rp12.000. Selain bebek, tersedia ayam goreng, ati, ampela, tempe, dan tahu. Mulai buka dari pukul 16.00 WIT sampai habis.

Baca Juga: 7 Rekomendasi Warung Mie Ayam di Depok yang Rasanya Mantul Bikin Nagih, Cek Alamatnya Sekarang!

5. Sate Klopo Ondomohen Ibu Asih

Jika berkunjung ke Surabaya jangan lupa untuk mampir ke Sate Klopo Ondomohen Ibu Asih. Sate yang dijual di sini tergolong unik.

Sebelum dibakar sate akan ditaburi parutan kelapa berbeda dengan sate pada umumnya. Selain itu sate yang disediakan beragam tidak hanya sate ayam, tersedia juga sate sapi, udang, dan sumsum.

Sate Klopo Ondomohen Ibu Asih berlokasi di jalan Walikota Mustajab No.36 Surabaya dan sudah ada sejak tahun 1945. Seporsi sate Klopo dibandrol dengan harga Rp22.000 – Rp29.000. jam operasionalnya buka pukul 07.00 – 23.00 WIT.

Baca Juga: PKH Tahap 3 2023 Kapan Cair Rp750.000? Ini Estimasi Jadwal dan Cara Cek Penerima di cekbansos.kemensos.go.id

Rekomendasi tempat makan di Surabaya dengan harga terjangkau ini bisa menjadi pilihan kuliner ketika berkunjung ke kota pahlawan. Selain itu rasanya memiliki ciri khas tersendiri khas ibu Kota Jawa Timur.***

Halaman:

Editor: Tesya Imanisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah